Spp Anak Kita Beban Ataukah Ibadah


Penulis: Thalib Ibrahim
Bismillahirrahmanirrahim,
Alhamdulillah,
Sumber utama yang menggerakkan roda sekolah swasta adalah SPP. Semua orang paham. Orang tua, pengelola pendidikan, dan masyrakat juga paham. Karena itu, ketersediaan dana SPP siswa di kas sekolah adalah keniscayaan.
SPP adalah kewajiban orang tua. SPP bukan kewajiban siswa. Karenanya keliru kiranya siswa gak dikasih ikut ujian dsb, karena menunggak SPP. Tugas sekolah menagih SPP itu kepada yang punya kewajiban.
Jadi simpulannya, SPP adalah muamalah sekolah dan orang tua, bukan sekolah dan siswa. Sampai sini pahamkan?
Suatu ketika, seorang ibu mendapat info tagihan japri dari sekolah anaknya. Karena tunggakannya yang sudah berbulan-bulan, maka bendahara sekolah turun tangan. Maksudnya mencari tahu, gerangan apa yang terjadi?
Mungkin usahanya sedang macet, mungkin barusan dirawat karena sakit, mungkin orang tua atau nenek si anak sedang sakit. Atau mungkin, mungkin,. .
Rasa penasaran ini akhirnya terjawab juga.
Ketemu sang bunda dengan pihak sekolah. Lalu diinfokan tunggakannya. Apa gerangan responnya? Minta maafkah? Atau menyampaikan alasan keterlambatan kah?
Ternyata,
Sang bunda bertutur,
Pak saya gak mau bayar SPP karena anak saya gak ada kemajuan sekolah di sini!?!?!
Kamajuan? Tanya pihak sekolah kebingungan.
Karena bagi saya SPP itu adalah bayaran ilmu bagi anak saya!?!?
Nah, key wordnya ketemu.
Apa yang dalam nalar kita selaku orang tua?
Sepakat dengan sikap ini?
Setuju tapi diam-diam?
Ataukah malah lebih ekstrim dari ini?
Bahwa SPP adalah bayaran ilmu yang anak kita dapatkan!?!?
Pembaca dan para orang tua …
Jika kita punya keyakinan seperti ini. Bahwa SPP yang kita bayar dgn lembaran lembaran rupiah adalah bayaran ilmu, maka betapa terhinanya ilmu dan mulianya harta (uang).
Ini kesalahan fatal.
Fatal sekali, karena berapapun besar SPP yang kita bayar tidak akan pernah bisa membeli secuil ilmu yang diperoleh anak-anak kita di sekolah, terlebih ilmu agama dan sekolah agama. Anak-ank kita bisa baca Al Qur’an melebihi kemampuan kita hari ini adalah rezeki dan investasi terbesar dari Allah utk kita para orang tua.
Mereka bisa berwudhu sesuai Sunnah hari ini adalah karunia besar yang Allah berikan kepada kita. Mereka paham gerakan sholat sesuai sifat sholat nabi karena diajarkan di sekolahnya adalah modal kehidupan paling utama bagi anak-anak kita.
Mengapa?
Karena banyak kaum muslimin belum bisa baca Qur’an. Banyak saudara kita seiman berwudhu dan sholat belum sesuai sifat wudhu dan sifat sholat Nabi kita shalallahu alayhi wasallam.
Sikap yang benar bagaimana?
Saat tiba waktunya membayar SPP, maka hadirkan niat untuk beribadah karena berinfak di jalan Allah, untuk menolong agama Allah, untuk menegakkan kalimat tauhid, menjaga Sunnah Rasul yang mulia. Karena ilmu seperti ini yang anak kita peroleh di sekolahnya.
Karena niat ibadah maka beban SPP akan ringan dan tiap kali bayar, terbayang mendapat keberkahan karena sedang berinfak dengan harta kita di jalan Allah.
Ingat, sekolah-sekolah agama tidak akan tutup tanpa SPP anak kita. Sekolah-sekolah yang hari mungkin tampak terseok-seok, atau yang tampak berkecukupan sejatinya sedang mewujudkan perintah Allah dengan segala keyakinannya. Jika kalian menolong agama Allah, maka Allah akan menolong kalian. Pahamkan?
‘ilmu itu terpuji dan harta itu tercela.
Mari kita buktikan.
Adakah di antara kita yang mau dibilang kaya? Pasti bilang, gak kaya, masih banyak di atas saya, saya hanya cukup, atau kalimat semisal, karena tidak terima disebut kaya. Mengapa? Karena harta itu tercela. Kita gak mungkin menerima sssuatu yang tercela.
Sebaliknya,
Adakah di antara kita yang mau dibilang bodoh? Pasti hati kita gak terima. Saya masih mending,masih banyak yang gak bisa apa-apa. Walaupun realnya kita juga jahil (bodoh). Mengapa? Karena kemuliaan ilmu. Kita pasti ingin mulia.
Semoga kita adalah para orang tua, yang bisa memuliakan ilmu (terlebih ilmu agama) sehingga ilmu itu bermanfaat untuk anak-anak kita dan diri kita.
Mudah-mudahnan kita adalah orang tua yang senantiasa memasang niat ibadah saat membayar SPP anak kita, apalagi mereka sekolah agama.
Jika prinsip ini mampu kita hadirkan dalam hidup kita, betapa para pengelola sekolah-sekolah Islam swasta akan mudah menjalankan roda sekolahnya. Mereka cukup memikirkan pengembangan sekolah untuk kualitas yang lebih prima. Tidak terbebani dapur sekolah dan dapur pegawainya.
Akankah ini terjadi? Ya Allah yang Maha mengatur hati kami. Luruskan niat kami agar kami enteng menjalani tugas kami masing-masing.
Semoga bermanfaat,
Jumat, jelang ashar, 9 Syawal 1442 H/ 21 Mei 2021 M.
Catatan:
Penulis adalah Pengurus Pondok Tahfizh Khadijah, Labuapi Lombok Barat.

Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://bloggerborneo.com/spp-anak-kita-beban-ataukah-ibadah/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Ciri Ciri Anak Anda Mempunyai Iq Tinggi

Ciri Ciri Anak Anda Mempunyai Iq Tinggi

papar berkaitan - pada 27/5/2021 - jumlah : 437 hits
Setiap orang tua mengharapkan anaknya membesar dengan sihat dan cerdas Salah satu kayu pengukur yang sering dianggap sebagai keberhasilan perkembangan anak adalah nilai IQ yang tinggi Menurut dari Cognition Today skor IQ boleh didapatkan me...
Ada Crita Kat Prasarana Anak Beranak Sapu Projek

Ada Crita Kat Prasarana Anak Beranak Sapu Projek

papar berkaitan - pada 28/5/2021 - jumlah : 110 hits
HAMZAH RIE NAMacamana pemimpin dikatakan berjiwa rakyat membela nasib rakyat boleh sekaya ini Kalau makan hasil gaji mampu ker seorang MP hidup kayaraya mcm Din Salak adakah anda masih rakyat boleh harapkan utk menegakkan kebenaran Bolehkah...
Anak Isa Samad Nafi Bapa Meninggal Dunia

Anak Isa Samad Nafi Bapa Meninggal Dunia

papar berkaitan - pada 28/5/2021 - jumlah : 219 hits
54 total views 54 views today SEREMBAN 27 Mei Anak kepada bekas Pengerusi Felda Tan Sri Mohd Isa Abdul Samad menafikan khabar angin yang mengatakan bapanya telah meninggal dunia malam ini Mohamad Najib Mohd Isa yang juga Ketua Pemuda UMNO P...
Dahlah Handsome Bijak Pulak Dulu Berzikir Kini Anak Anzalna Pandai Mengira Dalam Bahasa Perancis

Dahlah Handsome Bijak Pulak Dulu Berzikir Kini Anak Anzalna Pandai Mengira Dalam Bahasa Perancis

papar berkaitan - pada 27/5/2021 - jumlah : 208 hits
Siapa yang tidak berbangga dengan pencapaian anak anak kita Melihatkan perkembangan anak yang sudah mampu mempamerkan kebolehan sendiri pastinya membuatkan hati merasa gembira Pelakon Anzalna Nasir turut berkongsi perkembangan terkini anak ...
Cutlet Fish Finger Food Berasaskan Ikan Untuk Bagus Untuk Otak Anak Resipi Mudah Sarat Dengan Dha

Cutlet Fish Finger Food Berasaskan Ikan Untuk Bagus Untuk Otak Anak Resipi Mudah Sarat Dengan Dha

papar berkaitan - pada 27/5/2021 - jumlah : 200 hits
Cutlet Fish yang dijadikan finger food anak diperbuat daripada ikan dan sayur sayuran Bila anak dah boleh makan makanan pepejal jangan lupa perkenalkan ikan pada anak Seawal usia 8 bulan ibu boleh mula masukkan ikan kedalam menu anak Selain...
Hidap Kanser Masa Hamil Anak Ke 3 Selepas 6 Bulan Bersalin Terpaksa Potong Kaki

Hidap Kanser Masa Hamil Anak Ke 3 Selepas 6 Bulan Bersalin Terpaksa Potong Kaki

papar berkaitan - pada 27/5/2021 - jumlah : 318 hits
Insan istimewa bergelar ibu Selalu kita dengar tentang ibu ibu yang bekerjaya ibu ibu yang sempurna fizikal dan berjaya tapi jarang sangat kan kita dengar cerita tentang insan insan yang istimewa bergelar ibu Kisah seorang ibu Puan Hannah M...
Rajin Steril Botol Susu Jamin Kesihatan Anak

Rajin Steril Botol Susu Jamin Kesihatan Anak

papar berkaitan - pada 27/5/2021 - jumlah : 244 hits
Rajin steril botol susu jamin kesihatan anak adalah salah satu usaha yang ibu bapa patut lakukan untuk memastikan anak terhindar daripada jangkitan kuman Sebagai ibu bapa sudah tentu kita risau memikirkan daya ketahanan badan si kecil Kini ...
Penganggur Didakwa Bunuh Bekas Abang Ipar Cederakan Anak Bekas Isteri

Penganggur Didakwa Bunuh Bekas Abang Ipar Cederakan Anak Bekas Isteri

papar berkaitan - pada 28/5/2021 - jumlah : 153 hits
1 112 total views 1 112 views today JASIN 27 Mei Seorang penganggur dihadapkan ke beberapa buah mahkamah hari ini atas pelbagai pertuduhan iaitu membunuh bekas abang ipar pada pagi Syawal mencederakan anaknya sendiri dan bekas isterinya den...
Nak Balik Rumah Pun Tak Boleh Kami Juga Ada Anak Keluarga Doktor Merayu Supaya Masyarakat Buat Self Lockdown

Nak Balik Rumah Pun Tak Boleh Kami Juga Ada Anak Keluarga Doktor Merayu Supaya Masyarakat Buat Self Lockdown

papar berkaitan - pada 28/5/2021 - jumlah : 266 hits
Disaat angka mangsa Covid 19 meningkat 7 ribu lebih hari ini adanya golongan yang tidak berputus asa memberikan tenaga untuk membantu mangsa mangsa ini Mereka adalah barisan hadapan negara yang banyak bekorban demi kesejahteraan rakyat Buka...
Tattoos Raised And Itchy

Khutbah Jumat Jumadil Awal Tangis Ibnu Rawahah Jelang Perang Mu Tah

Bersatu Man Demands Dnb Exit Strategy For U Mobile

Tattoos Portland Maine

Bertolak Ansurlah

Kisah Adv 160 Pengajaran Dari Bateri Lemah

Flexibility In Business Operations

Kawan Kawan Cik B Sebaya Dato Seri Vida


echo '';
Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Dhia Kasyrani Slot Akasia TV3

Biodata Terkini Reshmonu Peserta Gegar Vaganza 2024 Musim 11 GV11 Penyanyi Lagu Hey Waley

Gegar Vaganza 2024 GV 11 Hadiah Tiket Peserta Juri Format Pemarkahan Dan Segala Info Tonton Live Di Astro Ria Dan Sooka

6 Janji Donald Trump Kalau Dia Naik Jadi Presiden Semula


Air Terjun Tujuh Puteri Bukit Sri Permata

Dayang Nurfaizah Mencintai Cinta Chord

10 Influencer Terkenal Di Malaysia

Kerajaan Pahang Tingkatkan Bantuan Prihatin Pahang Siswa Kepada Rm14 18 Juta Berbanding Rm8 Juta Tahun Lepas

Kyrkoherden Och Draken En F Rh Xande Saga Om Mod Och V Nskap Fr N Antika Spanien

How To Survive Thanksgiving Travel