Rindu Adalah Sebahagian Fitrah Kehidupan Manusia Bersifat Makhluk Dan Hamba Allah 9539
Rindu - Kerinduan - Dirindui - Merindui: Adalah lumrah kehidupan seseorang manusia. Bagaimana orang bertakwa dan beriman meladeni perasaan rindu ini? Mereka tanpa ragu-ragu kerana Allah mengutamakan perasaan merindui Allah dan Pesuruhnya Nabi Muhammad ﷺ
Rindu, Antara Rasa dan Bagian Kehidupan.
Rindu, setiap orang tentunya pernah merasakan rasa rindu di dalam hatinya. Dalam setiap perjalanan hidup seseorang tentu seringkali merasakan ada rasa rindu yang muncul di setiap waktunya, banyak hal yang dirindukan setiap orang, semua itu bergantung pada setiap masing-masing orang karena rindu setiap orang tak sama dan bergantung pada situasi dan kondisi setiap orang itu sendiri yang menjalani setiap hidupnya.
Credit : naoncing.com Rindu adalah satu dari sekian banyaknya bumbu-bumbu kehidupan yang membuat kita mengerti dan memahami apa arti dari hidup ini. Rindu muncul tak kenal waktu, rindu akan selalu muncul di hati dan sebagai salah satu ekspresi hati setiap insan yang merasakannya. Rindu bukan hanya terbatas pada cinta semata, namun juga rindu pada hal lain seperti kenangan dan lain sebagainya yang berkaitan dengan kehidupan baik yang sedang dijalani ataupun sesuatu yang telah berlalu.
1. Rindu Tak Bisa ditebak.
Credit : idntimes.com Kita tak bisa menebak datangnya rasa rindu, karena rasa rindu bisa datang kapan saja dan dimana saja. Rindu seringkali tiba-tiba hadir di waktu yang tak tentu. Rindu akan selalu ada mengiringi setiap insan di setiap waktunya kapanpun ia merasakannya.
2. Rindu dan batas ruang waktu
Credit : islamidia.com Rindu dan batas waktu, dua hal berbeda namun bisa saja berkaitan. Rindu yang disertai batas waktu tentu seringkali membuat rindu itu bergelora, tanpa ada batasan waktu dan ruang tentu tak akan terlalu menggebu dan terkadang sulit memahami betapa berharganya sebuah rasa rindu yang hadir menghampiri setiap orangnya.
3. Rindu dan Rasa Cinta
Credit : naoncing.comRindu tak jarang dikaitkan dengan rasa cinta, rindu menjadi sebuah bumbu-bumbu atau pupuk dalam rasa cinta yang membuatnya terjaga atau terasa lebih bermakna bagi yang menjalaninya. Cinta tanpa rasa rindu mungkin akan terasa ada yang kurang, cinta dan rindu menjadi sebuah kombinasi yang baik dalam setiap jalinan cinta.
4. Jangan terlalu tenggelam dalam rindu
Credit : katabijakpedia.com Rindu yang dirasa jangan terlalu berlebihan, jika rindu datang maka sikapi dengan bijak dan merindulah sewajarnya saja. Jika merasakan rindu maka janganlah merindukan sesuatu yang tak pernah di rindukan, atau merindu sesuatu yang terlarang untuk di rindukan.
5. Antara Rindu dan Masa Lalu
Credit : prajuritkecil.blogspot.com Masa lalu terkadang memiliki kisah tersendiri yang memiliki kesan yang indah dan menarik di dalamnya. Masa lalu menjadi kisah tersendiri yang terkadang mengundang rasa rindu yang hadir mulai dari rindu untuk mengingat hingga rindu untuk mengulang kembali masa-masa yang telah berlalu. Rindu pada masa lalu itu wajar, hanya saja jika rindu pada masa lalu secara berlebihan hingga terlena maka sebaiknya dihindari, hidup ini terus berjalan dan sudah seharusnya kita terus jalan ke depan.
Demikian paparan tulisan ane kali ini, agan dan sista punya pendapat tentang rindu? Silahkan sampaikan di kolom komentar dan sampai jumpa di tulisan berikutnya.
Sumber : Opini Pribadi dan Inspirasi Kehidupangambar via google imagesRindu, Antara Rasa dan Bagian Kehidupan | KASKUShttps://www.kaskus.co.id/thread/5bc50d85ddd77098378b4577/rindu-antara-rasa-dan-bagian-kehidupan
Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :
http://peceq.blogspot.com/2020/01/rindu-adalah-sebahagian-fitrah.html