Penjelasan Manusia Lebih Mulia Dibandingkan Jin


Benarkah manusia lebih mulia dibandingkan jin?
Jawab:
Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du,
Ada beberapa dalil yang menunjukkan bahwa manusia lebih mulia dibandingkan jin. Diantaranya,
Pertama, firman Allah yang menjelaskan bahwa manusia adalah makhluk paling mulia di muka bumi. Sehingga kesempurnaan mereka melebihi makhluk yang lain atas karunia dari Allah.
Allah berfirman,
وَلَقَدْ كَرَّمْنَا بَنِي آدَمَ وَحَمَلْنَاهُمْ فِي الْبَرِّ وَالْبَحْرِ وَرَزَقْنَاهُم مِّنَ الطَّيِّبَاتِ وَفَضَّلْنَاهُمْ عَلَى كَثِيرٍ مِّمَّنْ خَلَقْنَا تَفْضِيلاً
“Dan sesungguhnya telah Kami muliakan anak-anak Adam, Kami angkut mereka di daratan dan di lautan , Kami beri mereka rezki dari yang baik-baik dan Kami lebihkan mereka dengan kelebihan yang sempurna dibandingkan kebanyakan makhluk yang telah Kami ciptakan.” (Al-Israa’ : 70).
Ayat ini dijadikan dalil para ulama untuk menyimpulkan bahwa manusia lebih utama dibandingkan makhluk yang lain. Imam as-Sa’di mengatakan,
{وَفَضَّلْنَاهُمْ عَلَى كَثِيرٍ مِمَّنْ خَلَقْنَا تَفْضِيلا} بما خصهم به من المناقب وفضلهم به من الفضائل التي ليست لغيرهم من أنواع المخلوقات
“Kami lebihkan mereka dengan kelebihan yang sempurna dibandingkan kebanyakan makhluk yang telah Kami ciptakan” karena Allah telah mengkhususkan manusia dengan kedudukan dan keutaman yang tidak ada pada makhluk lainnya.” (Taisir Karimirrahman, hlm. 463).
Bahkan sebagian ulama menjadikan ayat ini sebagai dalil bahwa manusia lebih mulia dari pada malaikat. Al-Hafidz Ibnu Katsir menjelaskan,
وقد استدل بهذه الآية على أفضلية جنس البشر على جنس الملائكة
“Ayat ini dijadikan dalil bahwa jenis manuisa lebih utama dari jenis malaikat.” (Tasir Ibnu Katsir, 5/97).
Jika manusia lebih mulia dibandingkan Malaikat, berarti jelas lebih mulia dibandingkan jin.
Kedua, ada nabi dan rasul dari kalangan manusia, tapi tidak ada nabi dan rasul dari kalangan jin.
Pendapat yang lebih kuat dalam hal ini, tidak nabi dan rasul dari kalangan jin. Utusan Allah hanya dari kalangan malaikat dan manusia.
Allah berfirman,
اللَّهُ يَصْطَفِي مِنَ الْمَلَائِكَةِ رُسُلًا وَمِنَ النَّاسِ
“Allah memilih utusan-utusan-(Nya) dari malaikat dan dari manusia..” (QS. al-Hajj: 75).
Allah juga menegaskan, bahwa para nabi itu keturunan Ibrahim ‘alaihi salam. Allah berfirman tentang Ibrahim,
وَوَهَبْنَا لَهُ إِسْحَاقَ وَيَعْقُوبَ وَجَعَلْنَا فِي ذُرِّيَّتِهِ النُّبُوَّةَ وَالْكِتَابَ
“Kami anugrahkan kepda Ibrahim, Ishak dan Ya’qub, dan Kami jadikan kenabian dan Al Kitab pada keturunannya…” (QS. al-Ankabut: 27).
al-Qurthubi mengatakan,
وإنما الرسل من الإنس دون الجن
“Rasul hanya dari kalangan manusia dan bukan jin” (al-Jami’ li Ahkam al-Quran, 17/163).
Allah berfirman di surat al-Ahqaf,
وَإِذْ صَرَفْنَا إِلَيْكَ نَفَرًا مِنَ الْجِنِّ يَسْتَمِعُونَ الْقُرْآنَ فَلَمَّا حَضَرُوهُ قَالُوا أَنْصِتُوا فَلَمَّا قُضِيَ وَلَّوْا إِلَى قَوْمِهِمْ مُنْذِرِينَ . قَالُوا يَاقَوْمَنَا إِنَّا سَمِعْنَا كِتَابًا أُنْزِلَ مِنْ بَعْدِ مُوسَى مُصَدِّقًا لِمَا بَيْنَ يَدَيْهِ يَهْدِي إِلَى الْحَقِّ وَإِلَى طَرِيقٍ مُسْتَقِيمٍ
Dan (ingatlah) ketika Kami hadapkan serombongan jin kepadamu yang mendengarkan Al Quran, maka tatkala mereka menghadiri pembacaan(nya) lalu mereka berkata: “Diamlah kamu (untuk mendengarkannya)”. Ketika pembacaan telah selesai mereka kembali kepada kaumnya (untuk) memberi peringatan. Mereka berkata: “Hai kaum kami, sesungguhnya kami telah mendengarkan kitab (Al Quran) yang telah diturunkan sesudah Musa yang membenarkan kitab-kitab yang sebelumnya lagi memimpin kepada kebenaran dan kepada jalan yang lurus. (QS. al-Ahqaf: 29-30).
Ketika menafsirkan ayat ini, al-Hafidz Ibnu Katsir menyebutkan,
وقد استدل بهذه الآية على أنه في الجن نُذُرٌ ، وليس فيهم رسل ، ولا شك أن الجن لم يبعث الله منهم رسولا
Para ulama berdalil dengan ayat ini bahwa di tengah jin hanya ada pemberi peringatan (ulama), namun tidak ada rasul di tengah mereka. Dan tidak diragukan lagi bahwa tidak ada seorang rasul-pun yang diutus dari kalangan jin. (Tafsir Ibnu Katsir, 7/279).
Karena manusia lebih mulia, aneh jika ada manusia yang justru menghambakan dirinya kepada jin.
Demikian, Allahu a’lam.
Dijawab oleh Ustadz Ammi Nur Baits (Dewan Pembina Konsultasisyariah.com)
Anda bisa membaca artikel ini melalui aplikasi Tanya Ustadz untuk Android.
Download Sekarang !!
Dukung Yufid dengan menjadi SPONSOR dan DONATUR.
REKENING DONASI : BNI SYARIAH 0381346658 / BANK SYARIAH MANDIRI 7086882242 a.n. YAYASAN YUFID NETWORK KONFIRMASI DONASI hubungi: 087-738-394-989

Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://konsultasisyariah.com/33735-manusia-lebih-mulia-dibandingkan-jin.html

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
5 Hal Yang Membuat Umar Bin Khattab Ditakuti Setan Jin Dan Manusia Di Zaman Nabi

5 Hal Yang Membuat Umar Bin Khattab Ditakuti Setan Jin Dan Manusia Di Zaman Nabi

papar berkaitan - pada 19/11/2018 - jumlah : 335 hits
Nama Umar bin Khattab memang bukanlah sosok yang asing bagi umat Islam di seluruh dunia Dikenal sebagai Singa pada Pasir sosok garang itu dikenal sangat keras dan ahli memainkan pedang di antara kabilah kabilah Arab pada saat itu Sifat tega...
Siapa Lebih Bijak Manusia Atau Unta

Siapa Lebih Bijak Manusia Atau Unta

papar berkaitan - pada 31/10/2018 - jumlah : 325 hits
Nasruddin tanya tetangganya mana yang lebih bijak unta atau manusia Unta jawab Mulla Nasruddin Mengapa pula tetangganya bertanya lagi Unta membawa beban berat tanpa keluhan namun tidak pernah meminta beban tambahan Manusia walaupun sudah di...
Diler Mazda Beroperasi Di Batam Tawarkan Harga Lebih Murah Dibandingkan Daerah Lain

Diler Mazda Beroperasi Di Batam Tawarkan Harga Lebih Murah Dibandingkan Daerah Lain

papar berkaitan - pada 20/11/2018 - jumlah : 217 hits
PT Eurokars Motor Indonesia memperkenalkan diler Mazda PT Majesty Auto Dinamika di Pulau Batam Riau akhir pekan lalu Istimewanya berada di kawasan perdagangan bebas atau Free Trade Zone diler ini menawarkan harga jual yang lebih miring diba...
Sederhana Dalam Ibadah Tetap Lebih Baik

Sederhana Dalam Ibadah Tetap Lebih Baik

papar berkaitan - pada 8/11/2018 - jumlah : 399 hits
Sederhana dalam ibadah tetap lebih baik Coba lihat bahasan kami berikut ini
Bayi Yang Berkhatan Awal Lebih Rendah Risiko Mendapat Jangkitan Salur Kencing Ikuti 2 Lagi Faedah Berkhatan Awal

Bayi Yang Berkhatan Awal Lebih Rendah Risiko Mendapat Jangkitan Salur Kencing Ikuti 2 Lagi Faedah Berkhatan Awal

papar berkaitan - pada 7/11/2018 - jumlah : 924 hits
Berkhatan adalah pembedahan kecil yang dilakukan bagi membuang kulit hujung alat kemaluan lelaki Tujuan utamanya ialah untuk menjaga kebersihan Ia juga merupakan tuntutan agama di mana berkhatan adalah satu kewajipan dalam masyarakat Islam ...
Punca Penyakit Buah Pinggang Kronik Dan Pendedahan Mengejutkan Oleh Pakar Mengapa Wanita Lebih Cenderung Menghidapinya

Punca Penyakit Buah Pinggang Kronik Dan Pendedahan Mengejutkan Oleh Pakar Mengapa Wanita Lebih Cenderung Menghidapinya

papar berkaitan - pada 7/11/2018 - jumlah : 583 hits
Anda seorang wanita Tahukah anda wanita lebih cenderung menghidap penyakit buah pinggang kronik Statistik Penyakit Buah Pinggang Kronik di MalaysiaMenurut Pengerusi Yayasan Buah Pinggang Kebangsaan Malaysia seramai 600 000 kematian di kalan...
Meski Masih Bocah Tapi Kelakuan 10 Anak Ini Lebih Kocak Dari Orang Dewasa Konyolnya Alami Banget

Meski Masih Bocah Tapi Kelakuan 10 Anak Ini Lebih Kocak Dari Orang Dewasa Konyolnya Alami Banget

papar berkaitan - pada 7/11/2018 - jumlah : 246 hits
Inilah yang membuat kita yakin kalau regenerasi pelawak Tanah Air akan berjalan dengan baik D
Survei Pengguna Iphone Lebih Kaya Lebih Boros Namun Lebih Bahagia Dari Android

Survei Pengguna Iphone Lebih Kaya Lebih Boros Namun Lebih Bahagia Dari Android

papar berkaitan - pada 8/11/2018 - jumlah : 284 hits
Survei Pengguna iPhone lebih kaya lebih boros namun lebih bahagia dari Android Sebuah survei terbaru menyebut kalau pengguna iPhone ternyata memiliki lebih banyak uang dan lebih boros ketimbang pengguna Android
Banjir Rakyat Asing Di M Sia Apa Teruk Sangat K Jaan Ni

Rasa Masakan Korea Soondubu Jigae Beef Di Dubuyo

China S President To Host Official Dinner For Anwar

I Bought A Toy Like Vape Online Mp Tells Dewan Chamber

Drama One Cent Thief 2 Lakonan Syafiq Kyle Azira Shafinaz

The Upsides Of Saying Sorry

Tip Mudah Santan Berketul Jadi Elok Semula Letak Sehelai Daun Ini Saja

Unlocking Savings Expert Tips For Finding Discounted Cigarettes In Australia


echo '';
Biodata Terkini Penyanyi Illa Sabry Peserta Gegar Vaganza 2024 Musim 11 GV11

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Senyawa iQIYI Malaysia

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Project Projek Exit Astro Originals

Pelajari Asal Usul Nama Makhluk Seram Kisah Fiksyen Barat Yang Terkenal

10 Fakta Filem Kahar Kapla High Council Yang Ramai Tak Tahu Prekuel Drama Project Projek High Council


Separuh Akhir Muzik Muzik 39

Helter Skelter Memori Mardiana Chord

Caffeine Aku Takkan Memiliki Chord

Keluar Sekejap Kerugian Fashionvalet Kartel Nafas Rangkaian Kedua 5g Buli Upnm

Senyum Itu Satu Sedekah Senyum Itu Serlahkan Keperibadian

Rakyat Malaysia Jadi Tentera Upahan Di Ukraine Dipercayai Masih Hidup Kpn