Blue Period Sinopsis Karakter Anime Manga
Daftar Nama Karakter Blue Period Sinopsis Anime Manga Lengkap - Blue Period atau dalam Bahasa Indonesia berarti "periode biru" merupakan sebuah seri manga yang bergenre drama tentang kehidupan sehari-hari dan dibuat oleh Tsubasa Yamaguchi pada Juni 2017 hingga sekarang menjadi 11 volume tankōbon. Saat ini manganya telah diadaptasi menjadi serial tv anime yang diproduksi oleh studio Seven Arcs dan ditayangkan pertama kali pada bulan Oktober 2021 di Jepang, yang diikuti oleh debut Netflix pada 9 Oktober dengan episode baru mingguan
Sinopsis Blue Period : menceritakan tentang seorang anak laki-laki yang bernama Yatora Yaguchi merupakan siswa SMA tahun kedua dengan nilai bagus dan banyak teman, akan tetapi Yatora selalu merasa kosong, seperti ada yang hilang dalam hidupnya. Suatu hari dia terpikat oleh sebuah lukisan yang dia lihat dipajang di ruang seni di sekolahnya, akhirnya menemukan panggilan dalam bidang seni. Tanpa pengalaman tentang seni sebelumnya, dia bergabung dalam klub seni di sekolahnya dan berharap pikirannya akan tersampaikan di atas kanvas. Perjalanan Yatora tidak sampai disitu Dia juga banyak bertemu dengan rekan-rekan berbakat, serta kurangnya pemahaman tentang seni rupa, juga dihadapkan pada banyak kesulitan termasuk persetujuan dari orang tuanya, saat ini Dia bercita-cita untuk masuk ke Universitas Seni bergengsi dan hanya sedikit orang diterima disana mampukah Yatora?
Bicara tentang maka tidak akan terlepas dari para tokoh atau karakter pemerannya nah berikut ini adalah beberapa Kumpulan Daftar nama Karakter dalam anime Blue Period Manga Lengkap versi blog zonanesia :
1. Yatora Yaguchi (Pengisi suara: Hiromu Mineta)
Yatora Yaguchi merupakan tokoh utama dalam serial Blue Period, Dia adalah anak SMA lumayan populer dan pandai, akan tetapi merasa ada yang kurang dalam dirinya, akhirnya menemukan panggilan dalam bidang seni.
2. Ryuji "Yuka" Ayukawa (Pengisi suara: Yumiri Hanamori)
3. Yotasuke Takahashi (Pengisi suara: Daiki Yamashita)
4. Haruka Hashida (Pengisi suara: Kengo Kawanishi)
5. Maki Kuwana (Pengisi suara: Yume Miyamoto)
6. Maru Mori (Pengisi suara: Mayu Aoyagi)
7. Masako Saeki (Pengisi suara: Fumi Hirano)
8. Sumida (Pengisi suara: Masaya Fukunishi)
9. Koigakubo (Pengisi suara: Shinichiro Kamio)
10. Utashima (Pengisi suara: Tatsumaru Tachibana)
11. Umino (Pengisi suara: Miku Hiratsuka)
12. Shirai (Pengisi suara: Ikumi Hasegawa)
13. Shirota (Pengisi suara: Yuna Nemoto)
14. Yamamoto (Pengisi suara: Aoi Koga)
15. Mayu Oba (Pengisi suara: Yuki Kazu)
16. Sae Okada (Pengisi suara: Emiri Suyama)
17. Takuro Ishii (Pengisi suara: Taishi Murata)
18. Hanako Sakuraba (Pengisi suara: Saori nishi)
Demikian artikel kali ini tentang Daftar Nama Karakter Blue Period Sinopsis Anime Manga Lengkap sebenarnya masih banyak karakter lainnya mungkin di lain kesempatan bisa saya tambahkan semoga bermanfaat terima kasih.
Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :
https://www.zonanesia.com/2021/11/blue-period-sinopsis-karakter-anime.html