3 Latar Belakang Sistem Tanam Paksa


Bagaimana latar belakang terjadinya sistem tanam paksa (Cultuurstelsel) di Indonesia? Tanam paksa adalah salah satu sistem atau aturan yang pernah diberlakukan oleh pemerintah kolonial di daerah jajahan, Hindia Belanda. Pencetus atau penggagas pertama sistem ini adalah Gubernur Jenderal Belanda, Johannes Van den Bosch pada tahun 1830. Dengan aturan ini, setiap penduduk desa diharuskan menyisihkan 20% tanahnya untuk ditanami tanaman komoditas ekspor, seperti tebu, kopi, tarum, dan teh. Sebagai imbalannya pula, tanah-tanah tersebut tidak akan dikenai pajak


Setelah panen, pemerintah kolonial Belanda akan membeli hasilnya dengan harga yang telah ditetapkan sebelumnya. Tidak hanya penduduk desa yang memiliki tanah, sistem ini juga mengatur penduduk desa yang tidak memiliki tanah, yaitu mereka harus bekerja selama 75 hari atau sekitar 20% jumlah hari dalam setahun pada kebun-kebun milik pemerintah kolonial

Sekilas, sistem ini tidak menimbulkan masalah bagi masyarakat. Tetapi, pada praktiknya sistem tanam paksa tersebut tidak berjalan sesesuai ketentuan yang telah dituliskan. Penduduk desa dipaksa untuk menanami seluruh wilayah pertaniannya dengan komoditas yang dimaksud dan tetap dikenai pajak. Sedangkan, warga desa yang tidak memiliki lahan harus bekerja selama setahun penuh

Apa yang melatarbelakangi pemerintah Hindia Belanda memberlakukan sistem tanam paksa? Nah, pertanyaan inilah yang akan kita jawab dalam uraian kali ini. Kami akan mengupas secara lengkap latar belakang dari sistem tanam paksa. Berikut ini uraian lengkapnya: Latar Belakang Sistem Tanam Paksa Latar belakang yang mendasari pelaksanaan sistem tanam paksa oleh pemerintah Hindia Belanda, antara lain sebagai berikut: 1. Defisit Anggaran Belanda  Latar belakang sistem tanam paksa adalah karena terjadinya defisit anggaran belanja yang dialami oleh negeri Belanda. Defisit tersebut disebabkan oleh besarnya biaya perang yang harus ditanggung oleh negeri Belanda. Dua perang yang paling menguras kantong anggaran Belanda adalah Perang Kemerdekaan Belgia dan Perang Diponegoro. Selain itu, Belanda juga menghabiskan biaya besar setelah terlibat serangkaian peperangan pada masa kejayaan Napoleon

Hasil akhir perang Belgia adalah pemisahan antara Belgia dan Belanda. Hal ini membuat negeri Belanda harus kehilangan salah satu sumber keuangan yang berasal dari Industri. Kondisi ini mengakibatkan terjadinya krisis ekonomi yang memperparah neraca keuangan Belanda. Perang Diponegoro sendiri menelan biaya sebesar 20.000.000 juta gulden. Biaya tersebut sebagian besar dihabiskan untuk upah pegawai dan membeli bahan makanan. 
Defisit anggaran juga disebabkan oleh tidak lancarnya pembayaran pajak yang berasal dari tanah.   2. Keadaan di Jawa tidak Menguntungkan Sistem tanam paksa juga di latar belakangi oleh keadaan Jawa yang kurang menguntungkan. Keberhasilan Belanda menguasai Jawa ternyata tidak menyisakan keuntungan seperti yang diharapkan. Keuntungan tersebut lebih banyak habis untuk biaya militer dan administrasi. Di Jawa sekitar tahun 1819-1825 pernah diterapkan suatu kebijakan yang menjamin kebebasan bagi orang Jawa untuk memetik dan menggunakan hasil tanahnya. Kebijakan ini bertujuan untuk mendorong masyarakat Jawa untuk menghasilkan komoditas yang dapat dijual agar mereka bisa membayar sewa tanah. Namun, kebijakan tersebut gagal karena merosotnya harga produk pertanian tropis di dunia
3. Kemunduran Perdagangan Belanda Kemunduran perdagangan Belanda juga menjadi faktor yang melatarbelakangi berlakunya sistem tanam paksa. Kemunduran tersebut akibat kalah bersaing dengan pihak Inggris. Keadaan semakin parah setelah dibukanya pelabuhan Singapura pada tahun 1819 menyebabkan peran Batavia dalam perdagangan di kawasan Asia Tenggara semakin kecil. Selain itu, kopi sebagai komoditas andalan perdagangan Belanda, harganya merosot tajam di pasar Eropa

Demikianlah penjelasan tentang Latar Belakang Sistem Tanam Paksa. Bagikan materi ini kepada orang yang membutuhkan. Terima kasih, semoga bermanfaat


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://ambooyat5.blogspot.com/2020/02/3-latar-belakang-sistem-tanam-paksa.html

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Jawaban Bagaimana Tanam Paksa Dilaksanakan

Jawaban Bagaimana Tanam Paksa Dilaksanakan

papar berkaitan - pada 23/2/2020 - jumlah : 247 hits
Tahukah kamu bagaimana dilaksanakan oleh pemerintah kolonial Belanda Pelaksanaan tanam paksa adalah salah satu aturan yang pernah ada di zaman penjajahan dahulu Aturan ini mengatur tentang komoditas yang harus ditanam oleh masyarakat desa d...
Pemaparan Sistem Ekonomi Komando Karakteristik Keuntungan Dan Kelemahan Serta Contoh Negaranya

Pemaparan Sistem Ekonomi Komando Karakteristik Keuntungan Dan Kelemahan Serta Contoh Negaranya

papar berkaitan - pada 12/2/2020 - jumlah : 243 hits
Pembahasan sebelumnya menjelaskan tentang sistem ekonomi liberal atau sistem ekonomi komunis di mana setiap orang bebas untuk memproduksi produk yang diinginkan Kali ini kita akan membahas tentang sistem ekonomi komando agar kita bisa tahu ...
Massa Buruh Di Jember Tolak Ruu Omnibus Law Karena Dinilai Menghapus Sistem Umk

Massa Buruh Di Jember Tolak Ruu Omnibus Law Karena Dinilai Menghapus Sistem Umk

papar berkaitan - pada 13/2/2020 - jumlah : 172 hits
Penolakan terhadap rencana pemerintah yang akan menerapkan RUU Cipta Lapangan Kerja terus disuarakan Kali ini penolakan datang dari serikat buruh yang terafiliasi dengan ormas Nahdlatul Ulama yakni Sarikat Buruh Muslimin Indonesia
Tahukah Kamu Apa Yang Dimaksud Dengan Sistem Ekonomi Campuran

Tahukah Kamu Apa Yang Dimaksud Dengan Sistem Ekonomi Campuran

papar berkaitan - pada 12/2/2020 - jumlah : 247 hits
Tulisan ini akan menjelaskan ke kalian semua hal yang berhubungan dengan sistem ekonomi campuran Seperti yang sudah kita tahu kalau sistem ekonomi di dunia ini ada berbagai macam jenisnya salah satunya sistem ekonomi campuran Tulisan ini me...
Jpn Bakal Melaksanakan Sistem Biometrik

Jpn Bakal Melaksanakan Sistem Biometrik

papar berkaitan - pada 10/2/2020 - jumlah : 386 hits
PUTRAJAYA Jabatan Pendaftaran Negara bakal melaksanakan sistem biometrik kepada semua dokumen pengenalan diri termasuk sijil perkahwinan bagi menentukan pemilik sebenar sekali gus meningkatkan ciri keselamatan dokumen berkenaan Ketua Pengar...
Google Membangunkan Sistem Operasi Baru Yang Dinamakan Sebagai Pigweed

Google Membangunkan Sistem Operasi Baru Yang Dinamakan Sebagai Pigweed

papar berkaitan - pada 10/2/2020 - jumlah : 228 hits
Tanda dagang bagi sistem operasi itu telah difailkan Google memang diketahui umum sedang membangun dan bereksperimen dengan pelbagai sistem operasi baru seperti Chrome OS dan Fuchsia Walaubagaimanapun baru baru ini seorang pengguna Reddit b...
Awas Virus Berbahaya Ini Cara Kuatkan Sistem Imun Badan

Awas Virus Berbahaya Ini Cara Kuatkan Sistem Imun Badan

papar berkaitan - pada 10/2/2020 - jumlah : 1284 hits
Imuniti badan anda kuat atau lemah Adakah anda selalu kena demam selsema lambat sembuh dari penyakit Ini tanda sistem imuniti anda agak lemah untuk melawan penyakit Virus yang menyerang zaman sekarang semua pelik pelik dan ubat untuk merawa...
Cops Probe Videos Offering Illegal Entry Into Malaysia

Rubber Hose Maintenance And Troubleshooting Expert Tips From Passionhose

Smart Furniture Storage Tips For Home Renovations

Zaid Warns Against Umno Going Back To Old Election System

Remaja Panjat Pagar Curi Tabung Surau

Pentingnya Memilih Kawan Yang Betul Untuk Masa Depan Yang Cemerlang

Dua Lagi Lelaki Serang Warga Singapura Guna Parang Diburu

Buaya Mirip Godzilla Dirakam Seorang Peminat Buaya


echo '';
5 Undang Undang Aneh Berkait Bendera Kebangsaan di Seluruh Dunia

Benarkah Kajian Sains Membolehkan Gigi Manusia Tumbuh Selepas Hilang

4 Puncak Tertinggi Negara Dunia Yang Paling Ketot Saiznya

8 Barangan Unik Yang Dinamakan Sempena Nama Manusia

Biodata Mia Ghazali Atlet Muay Thai Adik Beradik Kepada Johan Ghazali Jojo Miki Elias


Lelaki Tular Tampar Isteri Ditahan Pagi Tadi

Sibu Boy Tiong Shines Light On City In Visit Malaysia Campaign

Mont Kiara Traffic A Nightmare

Bufet Ramadan 2025 Wtckl Tawar Laman Tradisi Dengan Lebih 300 Hidangan Tahun Ini

Celebrate Love At Pavilion Hotel Kuala Lumpur

Nasi Briyani Adabi