Sebelum Shalat Idul Fitri Lakukan 5 Amalan Sunnah Ini


Hari Raya adalah hari yang patut disemarakkan dan disyukuri. Semangat itu hendaknya sudah dimulai sedari shalat Id.
Sebelum berangkat menuju lokasi shalat Idul Fitri, hendaknya melakukan anjuran Rasulullah sebagai berikut:
1. Mandi Sebelum Sholat Id
Syekh Abu Syuja’ menyebutkan dalam Matan Taqrib bahwa salah satu mandi yang dianjurkan adalah mandi sebelum shalat Id.
Banyak ulama menyebutkan bahwa anjuran hari Jumat seperti merapikan kumis, mencukur rambut ketiak dan rambut kemaluan, juga dilakukan. Secara penampilan, tentu supaya ganteng maksimal.
2. Memakai Baju Bagus dan Rapi
Nabi pun menyebutkan hendaknya berangkat salat id dengan baju yang bagus – tidak harus baru.
Dikisahkan dalam sebuah hadis riwayat Imam Al-Bukhari, bahwa Nabi Muhammad memerintahkan Umar bin Khattab untuk mengenakan pakaian terbaik di hari raya, namun dilarang menggunakan pakaian yang terbuat dari sutera.
3. Memakai Wewangian
Dalam hadis riwayat Imam Al-Hakim, yang dinilai sementara ulama berstatus hasan, Nabi bersabda:
عن الْحَسَنِ السَّبْطِ قَالَ أَمَرَنَا رَسُولُ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ فِي الْعِيدَيْنِ أَنْ نَلْبَسَ أَجْوَدَ مَا نَجِدُ وَأَنْ نَتَطَيَّبَ بِأَجْوَدِ مَا نَجِدُ “Diriwayatkan dari al-Hasan as-Sibthi bahwa Nabi menyuruh kami di hari Id –Idul Fitri atau Idul Adha – untuk memakai pakaian terbaik yang dimiliki, dan memakai wewangian terbaik juga.” (HR. Al-Hakim)
Tentu saja hari Id kita akan berjumpa orang banyak. Jangan sampai bau kurang sedap di masjid mengganggu orang lain.
4. Makan Dulu Sebelum Berangkat ke Masjid
Sahabat Anas bin Malik pernah mengatakan tentang perilaku Nabi sebelum berangkat shalat Id, yaitu sarapan dulu:
كَانَ رَسُولُ اللَّهِ -صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ- لاَ يَغْدُو يَوْمَ الْفِطْرِ حَتَّى يَأْكُلَ تَمَرَاتٍ “Nabi biasa sarapan pada hari Idul Fitri dengan makan beberapa butir kurma.” (HR. Al-Bukhari)
Mengapa perlu sarapan dulu? Imam Ibnu Hajar Al Asqalani memaparkan dalam fathul Bari Syarah Shahih al-Bukhari bahwa sarapan sebelum berangkat shalat Idul Fitri sebagaimana disebutkan di atas untuk membedakan hari puasa dan tidak.
Toh sudah masuk Syawal, dan hari 1 Syawal umat muslim dilarang berpuasa. Maka sarapan sebelum shalat Idul Fitri, ini sebagai pembeda dengan Ramadan.
Hal ini juga untuk menambah energi untuk shalat Id, dan menyimak khutbah. Tentu saja, jangan makan banyak-banyak. Sekedarnya saja. Anda bisa sekedar ngeteh atau ngopi dulu sebelum berangkat shalat Id.
5. Takbiran
Tentu yang dimaksud di sini bukan takbiran dengan lantang, sebagaimana takbir keliling. Takbiran ini dilafalkan sendiri secara perlahan, sambil menuju masjid.
Jika memilih shalat Id di masjid, orang-orang akan takbiran bersama sembari menunggu waktu dimulainya shalat. Anda pun bisa sekaligus berniat iktikaf.
Demikian anjuran-anjuran yang barangkali perlu Anda siapkan sebelum shalat Id. Di balik berbagai fadhilah-nya, tentu ada nilai pahala dan kesunnahan di dalamnya.
Tidak perlu berlebihan tentunya, sederhana saja. Toh hari raya bukanlah bagi yang berbaju atau apapun yang baru, namun hari raya akan bermakna bagi orang-orang yang bertambah imannya.
Sumber: islami.co


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://islamidia.com/sebelum-shalat-idul-fitri-lakukan-5-amalan-sunnah-ini/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Taman Margasatwa Ragunan Tutup Saat Hari Pertama Idul Fitri 1440 H

Taman Margasatwa Ragunan Tutup Saat Hari Pertama Idul Fitri 1440 H

papar berkaitan - pada 5/6/2019 - jumlah : 271 hits
Tutupnya Taman Margasatwa Ragunan menurutnya sudah berdasar pada aturan dari Gubernur Yakni Pergub 63 Tahun 2018 tentang Optimalisasi Kegiatan dan Penanganan Pengunjung di Tempat Wisata pada Hari Tertentu
Bukan Istiqlal Presiden Jokowi Akan Salat Idul Fitri Di Masjid Kampung

Bukan Istiqlal Presiden Jokowi Akan Salat Idul Fitri Di Masjid Kampung

papar berkaitan - pada 5/6/2019 - jumlah : 233 hits
Usai melaksanakan salat Id Jokowi dan Ibu Negara Iriana didampingi Wapres Jusuf Kalla serta Ibu Mufidah akan menggelar open house di Istana Negara Jakarta Tak hanya pejabat negara saja open house ini juga terbuka untuk masyarakat umum
Ini Keutamaan Beribadah Di Malam Hari Raya Idul Fitri

Ini Keutamaan Beribadah Di Malam Hari Raya Idul Fitri

papar berkaitan - pada 5/6/2019 - jumlah : 409 hits
Para ulama sepakat menganjurkan untuk menghidupkan malam hari raya baik Idul fitri ataupun idul adha dengan membaca zikir shalat atau ibadah lainnya Umar bin Abdul Aziz berkirim surat kepada gubernur bashrah yang isinya perintah agar menghi...
Arab Saudi Dan Negara Arab Lainnya Rayakan Idul Fitri Hari Ini

Arab Saudi Dan Negara Arab Lainnya Rayakan Idul Fitri Hari Ini

papar berkaitan - pada 4/6/2019 - jumlah : 311 hits
Perayaan Idul Fitri atau Lebaran di Arab Saudi jatuh pada hari ini Di negara Arab lainnya seperti Uni Emirat Arab dan Kuwait juga sama Mahkamah Agung Kerajaan Arab Saudi seperti dikutip Arab News pada Senin malam telah mengumumkan awal bula...
Niat Mandi Idul Fitri Dalam Bahasa Arab Latin Dan Terjemahannya

Niat Mandi Idul Fitri Dalam Bahasa Arab Latin Dan Terjemahannya

papar berkaitan - pada 4/6/2019 - jumlah : 332 hits
Hari Raya Idul Fitri 2019 datang lusa nanti Banyak amalan yang sunah dikerjakan salah satunya mandi Hari Raya Idul Fitri Berikut niatnya Mandi sebelum Idul Fitri merupakan jenis mandi yang disunahkan oleh Rasulullah SAW Selain mandi sebelum...
Pengikut Abu Peuleukung Di Aceh Rayakan Idul Fitri Sholat Id Di Masjid Tadi Pagi

Pengikut Abu Peuleukung Di Aceh Rayakan Idul Fitri Sholat Id Di Masjid Tadi Pagi

papar berkaitan - pada 4/6/2019 - jumlah : 350 hits
Sebagian umat Islam di Nagan Raya khususnya pengikut Abu Habib Muda Seunagan atau Abu Peuleukung Senin sudah merayakan Hari Raya Idul Fitri 1440 Hijriyah pada pagi tadi Sementara pelaksanaan ibadah Shalat Id berlangsung di Kompleks Masjid P...
Imam Di Masjidil Haram Sudah Khatam Al Qur An Kemungkinan Besok Idul Fitri Di Arab Saudi

Imam Di Masjidil Haram Sudah Khatam Al Qur An Kemungkinan Besok Idul Fitri Di Arab Saudi

papar berkaitan - pada 4/6/2019 - jumlah : 306 hits
Jadwal 1 Syawal 1440 Hijriah atau Idul Fitri tahun ini sepertinya akan berbeda antara di Indonesia dengan Arab Saudi Berdasarkan kalender yang digunakan di Indonesia Idul Fitri 1440 H diperkirakan jatuh pada hari Rabu lusa Sementara di Arab...
Sambut Idul Fitri 1440 H Denny Cagur Dan Congq Perwira Rilis Single Lebaran

Sambut Idul Fitri 1440 H Denny Cagur Dan Congq Perwira Rilis Single Lebaran

papar berkaitan - pada 4/6/2019 - jumlah : 418 hits
Sukses dengan lagu Goyang Bang Jali Denny Cagur merilis single terbaru yang berjudul Lebaran Oh Lebaran pada hari Rabu 29 Mei 2019 di channel YouTube Bang Jali Record Pada lagu ini Denny Cagur featuring dengan CongQ Perwira yang juga mempro...
Hopes Of The Chinese For Pn

Orbit Labels The Parent S Choice For Safe And Sanitary Feeding

Mara Beli Hartanah Terlebih Nilai Di Uk Australia Meskipun Ditolak Mof

Leveraging Zero Click Searches

Ibu Bapa Elak Pilih Kasih Dengan Anak Anak

Elak Kenyataan Merugikan Kerajaan Perpaduan Pemuda Umno Wp

Senarai Calon Top 5 Festival Filem Malaysia Ke 33

Winstar Tingkatkan Kapasiti Untuk Ambil Peluang Peralihan Tenaga Solar


echo '';
Resepi Salad Sayur Rangup dan Berkhasiat

Memahami Fasa Renjatan Elektrik Yang Selamat dan Berbahaya Untuk Manusia

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Lara Kasih Slot Samarinda TV3

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 2 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11


Menu Kampung

Kereta Terbang Dari Jambatan Tak Siap

Dog Owner Ignored Sign And Brought Pup To Park

Intel Arc Battlemage Gpu Dikhabarkan Akan Dilancar Tahun Ini

Hujan Sangat Lebat Berterusan Dijangka Berlaku Di Kelantan Terengganu Dan Pahang Sehingga 29 November Ini

Amboi Pandai Bodek Guna Lagu K Pop Ketika Lawatan Rasmi Di Korea Selatan Ig Pmx Raih Perhatian