Pertalite Dan Premium Siap Ditiadakan Pertamina Beberkan Alasannya


Pertamina dikabarkan sudah siap untuk menghapus bensin atau BBM yang tidak ramah lingkungan.
Direktur Utama Pertamina Nicke Widyawati mengatakan, hal ini sejalan dengan kesepakatan pemerintah mengurangi emisi gas karbon.
Kesepakatan tersebut tertuang dalam Peraturan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Nomor 20 tahun 2017 mengenai batasan Research Octane Number (RON).
“Jadi ada regulasi KLHK (Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan) yang menetapkan bahwa untuk menjaga emisi karbon itu, menjaga polusi udara ada batasan di RON berapa gitu, di kadar emisi berapa,” ujarnya dalam sebuah diskusi virtual, (15/6).
Berdasar Peraturan KLHK Nomor P.20 Tahun 2017, Indonesia sudah harus mengadopsi kendaraan BBM berstandar Euro 4 sejak 10 Maret 2017.
BBM yang memenuhi standar Euro 4 yakni bensin dengan RON di atas 91 dan kadar sulfur maksimal 50 ppm.
Sedangkan bensin Pertamina yang berada di bawah RON 91 ada Pertalite dengan RON 90 dan Premium RON 88.
Jadi, kalau berpatokan pada aturan tersebut, Premium dan Pertalite tak sesuai standar karena masih di bawah aturan Euro 4.
Wacana bensin Premium dihapus sebetulnya bukan usulan baru.
KPBB (Komite Penghapusan Bensin Bertimbel) mengusulkan bensin Premium 88 dihapus karena tidak sesuai teknologi otomotif sekarang.
“Masa kita menggunakan BBM yang kualitasnya zaman 50 tahun yang lalu? Mending dihapus sekalian karena kalau digunakan, kendaraan kita akan cepat rusak,” ungkap Direktur Eksekutif KPBB Ahmad Safrudin di Gedung Sarinah, Jakarta, 2018 lalu.
Lebih dari tiga tahun lalu, tepatnya pada 23 Desember 2014, Tim Reformasi Tata Kelola Migas yang diketuai Faisal Basri pernah merekomendasikan agar impor BBM jenis RON 88 atau Premium dihentikan.
“Sesuai rekomendasi Tim, intinya premium RON 88 itu dihapus, hilang, tidak lagi dijual di SPBU. Buat apa? Di market hanya ada RON 92 ke atas,” tegas Faisal.
Alasannya, sudah hampir tak ada lagi negara di dunia ini yang memproduksi bensin RON 88.
Selama ini, Pertamina mengimpor bensin RON 92 untuk diturunkan kualitasnya jadi RON 88.
Caranya mencampur bensin RON 92 dengan naphta sehingga jadi RON 88 namun membuat harga Premium jadi tinggi.
Sebelum 2015, Premium termasuk BBM bersubsidi namun harga yang tinggi membuat biaya subsidi jadi tinggi.
Maka Tim Reformasi Migas ketika itu merekomendasikan agar bensin Premium diubah jadi RON 92 alias Pertamax.
Tapi, belum bisa menghapus Premium karena kilang-kilang Pertamina belum siap untuk mengganti Premium dengan Pertamax.
Premium baru bisa dihapus setelah Pertamina menyelesaikan 4 proyek modifikasi kilang (Refinery Development Master Plan/RDMP) dan pembangunan 2 kilang baru (Grass Root Refinery/GRR).
Sumber: gridoto.com


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://islamidia.com/pertalite-dan-premium-siap-ditiadakan-pertamina-beberkan-alasannya/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Isu Penghapusan Pertamina Tetap Salurkan Premium Dan Pertalite

Isu Penghapusan Pertamina Tetap Salurkan Premium Dan Pertalite

papar berkaitan - pada 18/6/2020 - jumlah : 190 hits
Isu Penghapusan Pertamina Tetap Salurkan Premium dan Pertalite PT Pertamina berencana melakukan simplifikasi produk BBM yang tidak ramah lingkungan yang mempunyai kadar Research Octane Number di bawah 91
Premium Bakal Dihapus Pertamina Saat Ini Masih Menyalurkan Sesuai Penugasan

Premium Bakal Dihapus Pertamina Saat Ini Masih Menyalurkan Sesuai Penugasan

papar berkaitan - pada 19/6/2020 - jumlah : 392 hits
PT Pertamina menegaskan saat ini masih menyediakan dan menyalurkan BBM jenis Premium sebagaimana penugasan Pemerintah yang tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 43 Tahun 2018 tentang Perubahan atas Peraturan Presiden Nomor 191 Tahun 2014 ...
Jerinx Sid Terima Tantangan Dokter Siap Salami Pasien Positif Covid 19

Jerinx Sid Terima Tantangan Dokter Siap Salami Pasien Positif Covid 19

papar berkaitan - pada 15/6/2020 - jumlah : 335 hits
Jerinx SID kembali menghebohkan publik Hal itu terkait dirinya yang mengaku siap menerima tantangan dari seorang dokter bernama Dewa Nyoman Sutanaya untuk bertemu pasien positif COVID 19 tanpa alat pelindung diri Tak hanya itu Jerinx juga s...
Wapres Ma Ruf Semua Harus Siap Hadapi New Normal

Wapres Ma Ruf Semua Harus Siap Hadapi New Normal

papar berkaitan - pada 13/6/2020 - jumlah : 274 hits
Dalam masa transisi new normal dia mengungkapkan pemerintah akan fokus pada dua hal prioritas yaitu penanggulangan Covid 19 dan keterpurukan ekonomi Karena selain dampak sosial dan kesehatan yang timbul akibat pandemi bahaya keterpurukan ek...
30 Juta Wanita China Siap Poliandri Agar Pria Tak Jomblo Tiongkok Kekurangan Wanita

30 Juta Wanita China Siap Poliandri Agar Pria Tak Jomblo Tiongkok Kekurangan Wanita

papar berkaitan - pada 12/6/2020 - jumlah : 419 hits
Sebanyak 30 juta pria China diperkirakan tidak akan bisa mempunyai istri pada tahun 2050 Solusinya 30 juta wanita atau cewek China harus mau poliandri Saat ini jumlah pria dewasa di China lebih banyak 15 juta dibandingkan wanita dewasa Seor...
Gandeng Fkppi Menpora Siap Cetak Pemuda Di Bidang Wirausaha

Gandeng Fkppi Menpora Siap Cetak Pemuda Di Bidang Wirausaha

papar berkaitan - pada 11/6/2020 - jumlah : 117 hits
Kami membuat program prioritas agar para pemuda kita memiliki minat untuk berwirausaha yang menjadi basisnya yang kuat untuk bisa mandiri memenuhi kehidupannya keluarga dan lingkungannya sehingga bisa melebarkan jalannya ke berbagai aspek k...
Video Gelagat Jawapan Teka Teki Lelaki Ini Buat Netizen Terhibur Siap Tunjuk Demo

Video Gelagat Jawapan Teka Teki Lelaki Ini Buat Netizen Terhibur Siap Tunjuk Demo

papar berkaitan - pada 16/6/2020 - jumlah : 384 hits
Selain daripada mencuit hati teka teki ini boleh mengasah minda anda menjadi lebih tajam small Cover image via Twitter span span small Meneka jawapan teka teki boleh menjadi aktiviti yang sangat menyeronokkan ketika berkumpul dengan rakan d...
Akhirnya Baju2 Kurung Telah Siap

Akhirnya Baju2 Kurung Telah Siap

papar berkaitan - pada 16/6/2020 - jumlah : 245 hits
Terima kasih kepada semua tailor2 kami yg telah bertungkus lumus menyiapkan baju2 kami so kami sebut sebagai baju gi library je lah Boleh Haha Dah jadi habit sekarang ni asal jenjalan bandar je berbaju kurung sampai Ain kata Mama je semanga...
Perlis 2 Wanita Kakitangan Badan Berkanun Disyaki Seleweng Rm600 000

Beyond The Table Why Baccarat S Simplicity Appeals To Modern Players

Only Suspicious Concertgoers Will Face Urine Tests Industry Players Told

Rutin Setiap Enam Bulan Sekali

The Dangers Of Neglecting Hypertension In Malaysia The Silent Killer Among Us

Important Update For Your Account

Building Strong Support Network

Resipi Ayam Kicap Bercili Sedap Mudah Masak


echo '';
Biodata Usahawan Inspirasi Siapa Ezwan Zain Owner Kueh Cafe

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 8 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 7 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Antara Dua Syurga Slot Lestary TV3

Resepi Makaroni Cheese Goreng Paling Mudah dan Cepat


How Tortilla Wraps Are Bringing Low Calorie Meals To Life

Liverpool Kecundang

Adun Pkr Lapor Polis Terhadap Pentadbir Facebook Najib

Cara Meletakkan Keywords Dengan Betul

Jom Claim Air Free Di Fajja

Siri 1 2025 Tawaran Kompaun Khas Jpj Settle Your Saman For Just Rm150