Orang Yang Terakhir Masuk Pintu Surga



Menjadi penghuni surga ? Semua muslim pasti menginginkannya. Banyak kenikmatan dan keindahan yang Allah janjikan bagi hambanya yang bertakwa yang menjadi para penghuni surga. Untuk menjadi penghuninya, ternyata ada banyak tingkatan . Ada yang bisa langsung masuk, dan ada pula orang terakhir.
Terdapat beberapa hadis shahih yang menyatakan tentang adanya orang yang masuk surga terakhir. Hanya saja dalam hadis itu sama sekali tidak disebutkan nama orangnya. Ibnul Qayyim Al-Jauziyyah dalam buku ‘Surga yang Allah Janjikan’ menyebutkan beberapa hadis tentang orang yang terakhir masuk surga ini, di antaranya:
Dalam shahih Muslim dan Bukhari disebutkan adanya Hadis Mansur dari Ibrahim, dari Ubaidah, dari Abdullah ibn Mas’ud yang mengatakan Rasulullah shalallahu alaihi wa sallam bersabda, “Saya tahu penghuni neraka yang akhirnya keluar dari neraka, dan penghuni surga yang terakhir memasuki surga. Dia adalah orang yang keluar dari neraka secara melata. Allah berfirman kepadanya, ‘Pergilah! Masuklah ke surga!
Dia pun mendatangi surga dan melihatnya telah penuh, maka dia Kembali sambil mengadu, “Ya Allah! Surga telah penuh,” Allah berfirman, “Pergilah! Masuklah ke dalam surga! engkau akan memiliki hal yang serupa di dunia, seperti keluarga. Namun yang disurga sepuluh kali lipat lebih baik.”
Orang tadi bilang, “Apakah kamu mengolok-olok saya dan menertawakan saya lantaran kamu Sang Raja di Raja?” Saya melihat Rasulullah tertawa hingga gusinya terlihat . Rasulullah bersabda, “Perkataan itu muncul dari penghuni surga tingkatan rendah.” (HR. Bukhari, Muslim dan Tirmidzi).
Dalam redaksi lain, ada hadis dari Abu Dzar radhiyallahu ‘anhu, Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda,
إِنِّي لَأَعْلَمُ آخِرَ أَهْلِ الْجَنَّةِ دُخُولًا الْجَنَّةَ وَآخِرَ أَهْلِ النَّارِ خُرُوجًا مِنْهَا رَجُلٌ يُؤْتَى بِهِ يَوْمَ الْقِيَامَةِ فَيُقَالُ اعْرِضُوا عَلَيْهِ صِغَارَ ذُنُوبِهِ وَارْفَعُوا عَنْهُ كِبَارَهَا؛ فَتُعْرَضُ عَلَيْهِ صِغَارُ ذُنُوبِهِ فَيُقَالُ عَمِلْتَ يَوْمَ كَذَا وَكَذَا كَذَا وَكَذَا وَعَمِلْتَ يَوْمَ كَذَا وَكَذَا كَذَا وَكَذَا. فَيَقُولُ نَعَمْ. لاَ يَسْتَطِيعُ أَنْ يُنْكِرَ وَهُوَ مُشْفِقٌ مِنْ كِبَارِ ذُنُوبِهِ أَنْ تُعْرَضَ عَلَيْهِ. فَيُقَالُ لَهُ فَإِنَّ لَكَ مَكَانَ كُلِّ سَيِّئَةٍ حَسَنَةً. فَيَقُولُ رَبِّ قَدْ عَمِلْتُ أَشْيَاءَ لاَ أَرَاهَا هَا هُنَا
‘Sungguh saya tahu orang paling akhir masuk surga dan penduduk neraka yang paling terakhir keluar neraka. Dia adalah orang yang didatangkan pada hari kiamat, kemudian malaikat diperintahkan, ‘Tunjukkan dosa-dosa kecil kepadanya, dan sembunyikan dosa-dosa besarnya.’
Kemudian ditampakkan dosa-dosa kecilnya, dan dia ditanya, ‘Kamu pernah melakukan dosa ini ada hari ini?’ ‘Kamu juga pernah melakukan dosa itu di waktu yang lain?’
“Benar.” jawabnya. Dia tidak mampu untuk mengelaknya. Sementara dia merasa sangat takut dengan dosa besarnya jika ditampakkan.
Kemudian Allah memutuskan,
“Setiap dosa itu akan digantikan dengan pahala.”
Kemudian orang ini mengatakan, “Ya Rab, saya memiliki dosa besar lainnya yang belum aku lihat…”
Setelah menyampaikan ini, Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam tersenyum. (HR. Muslim)
Terkait dengan orang yang terakhir masuk surga, Rasulullah juga menyampaikan salah satu kriteria orang tersebut dalam sebuah hadis dari Ath-Thabrani mengatakan diberitahu oleh Abdulullah ibn Sa’ad ibn Yahya Ar-ruqi, yang diberitahu oleh Abu Farurah Yazid ibn Muhammad ibn Sinan ar-Rahawi, yang diberitahu oleh ayahnya, dari ayahnya yang diberitahu oleh Abu Yahya al-Kala’I, dari Abu Umamah yang mengatakan bahwa Rasulullah bersabda,
“Sesungguhnya orang yang terakhir memasuki surga adalah orang yang jatuh saat melewati sirathal mustaqim, sebagaimana anak kecil yang dipukul ayahnya dan dia berlari. Amal perbuatannya lemah untuk mengusahakannya terbebas dari neraka sekaligus. Setelah itu, orang itu mengatakan, “Ya Allah sampaikanlah aku ke surga dan bebaskanlah aku dari neraka.”
Allah berfirman, “Wahai hamba-Ku! Aku selamatkan kamu dari neraka dan memasukkan kamu ke surga. Apakah engkau mengakui dosa dan kesalahanmu?”
Hamba tadi menjawab, “Ya Allah! Demi keagungan-Mu! Jika engkau membebaskanku dari neraka, maka aku akan mengakui semua kesalahan dan dosaku. Jika aku mengakui dosa-dosa dan kekeliruanku, saya khawatir kembali masuk neraka.”
Kemudian Allah berfirman, “Akuilah dosa-dosa dan kekeliruanmu, niscaya aku akan mengampunimu dan memasukkanmu ke dalam surga.”
Hamba itu berkata lagi, “Demi keagungan-Mu! Saya tak pernah berdosa, dan tidak pernah melakukan kesalahan.”
Allah pun membalas, “HambaKu! Aku punya bukti tentangmu.” Orang itu kemudian menengok ke kanan dan kiri, namun tak melihat siapapun.
Hamba itu berkata, “Ya Allah! Datangkanlah saksi Anda! Allah menyuruh kulit orang tadi berbicara. Hamba tadi mengatakan, “Demi Allah! Sesungguhnya saya punya banyak dosa besar.”
“Aku mengetahui hal tersebut darimu yang mengakuinya, aku pun mengampunimu. Masuklah ke surga!”
Setelah kejadian itu, hamba tersebut akhirnya mengakui dosa-dosanya, lalu dimasukkan ke dalam surga. Kemudian Rasulullah tertawa hingga terlihat gusinya sembari berkata, “Itu kondisi penghuni surga tingkatan terbawah. Bagaimana dengan kondisi penghuni surga tingkatan yang lebih tinggi.”
Sebagai seorang muslim, kita wajib mengimani hadis ini, sebagai bagian dari konsekuensi syahadat kita yang mengakui Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam sebagai utusan Allah. Karena berita yang beliau sampaikan, pasti dari wahyu.
Tetapi, di saat yang sama, kita juga tidak boleh memastikan siapa nama orang yang terakhir masuk surga, dan bagaimana ciri-cirinya. Karena yang semacam ini tidak disebutkan dalam dalil. Sementara kita tidak boleh berbicara yang ghaib tanpa dalil.
Wallahu A’lam
Artikel asli : sindonews.com
The post Orang yang Terakhir Masuk Pintu Surga appeared first on Ayo Baca.


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://congkop.xyz/2020/12/31/orang-yang-terakhir-masuk-pintu-surga/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Warga Masuk Kaltim Wajib Rapid Antigen Atau Pcr Mulai 24 Desember

Warga Masuk Kaltim Wajib Rapid Antigen Atau Pcr Mulai 24 Desember

papar berkaitan - pada 22/12/2020 - jumlah : 226 hits
Basuki menerangkan berbeda dengan di Pulau Jawa dan Bali aturan wajib rapid bagi wisatawan lantaran banyak datang ke tempat wisata di kedua wilayah itu untuk berlibur
Jika Covid 19 Masuk Gelombang Keempat Kerajaan Mungkin Terpaksa Meminjam

Jika Covid 19 Masuk Gelombang Keempat Kerajaan Mungkin Terpaksa Meminjam

papar berkaitan - pada 22/12/2020 - jumlah : 327 hits
KUALA LUMPUR Kerajaan kemungkinan besar terpaksa melaksanakan suntikan dana melalui pinjaman sekiranya pandemik COVID 19 terus menular sehingga memasuki gelombang keempat Menteri di Jabatan Perdana Menteri Datuk Seri Mustafa Mohamed berkata...
Breakdance Masuk Olimpik 2024

Breakdance Masuk Olimpik 2024

papar berkaitan - pada 22/12/2020 - jumlah : 202 hits
Anak Melayu masuk pertandingan breakdance di Aussie bai Jangan lupa insert zapin mana boleh https mlstudios my amir arsyad sukan
Hati Mereka Teringin Sangat Hendak Masuk Islam Tujuh Sekeluarga Kagum Ustaz Ebit Lew Peluk Islam

Hati Mereka Teringin Sangat Hendak Masuk Islam Tujuh Sekeluarga Kagum Ustaz Ebit Lew Peluk Islam

papar berkaitan - pada 22/12/2020 - jumlah : 347 hits
555 total views 555 views today Tular di media sosial hari pendakwah terkenal Ustaz Ebit Lew membantu tujuh sekeluarga memeluk Islam Semuanya bermula ketika Ebit membuat kunjungan ke gerai buah mereka di Medan Gopeng Perak Rupanya setiap ha...
Buang Rasa Marah Pada Anak Selalulah Baca Bismillah Masuk Rumah Kaki Kanan

Buang Rasa Marah Pada Anak Selalulah Baca Bismillah Masuk Rumah Kaki Kanan

papar berkaitan - pada 23/12/2020 - jumlah : 306 hits
Bergelar ibu bapa tak semestinya kita sempurna Pasti ada silapnya apatah lagi bila kita sering menjerit tinggi suara dan marah marah anak Jika ketiga tiga ni tak dapat kawal maknanya emosi anda sebagai ibu bapa masih belum stabil Mungkin ad...
Pembela Mohon Agong Masuk Campur Tubuh Suruhanjaya Diraja Siasat Isu Ceroboh Tanah

Pembela Mohon Agong Masuk Campur Tubuh Suruhanjaya Diraja Siasat Isu Ceroboh Tanah

papar berkaitan - pada 21/12/2020 - jumlah : 438 hits
PEKAN Yang Di Pertuan Agong Sultan Abdullah Ri ayatuddin Al Mustafa Billah Shah Ibni Almarhum Sultan Haji Ahmad Shah Al Musta in Billah diminta masuk campur dalam isu pencerobohan tanah haram di Raub dan Seluruh Pahang Demikian dinyatakan o...
Mahkamah Rm2 Juta Masuk Poket Ku Nan Sendiri

Mahkamah Rm2 Juta Masuk Poket Ku Nan Sendiri

papar berkaitan - pada 21/12/2020 - jumlah : 218 hits
67 total views 67 views today KUALA LUMPUR 21 Dis Mahkamah Tinggi di sini memutuskan bahawa RM2 juta yang diberikan Tan Sri Chai Kin Kong kepada Datuk Seri Tengku Adnan Tengku Mansor tersimpan di dalam akaun Tadmansori Holdings Sdn Bhd untu...
Lesti Kejora Masuk Top 5 Most Beautiful Women Warganet Heboh Singgung Soal Standar Kecantikan

Lesti Kejora Masuk Top 5 Most Beautiful Women Warganet Heboh Singgung Soal Standar Kecantikan

papar berkaitan - pada 21/12/2020 - jumlah : 364 hits
Meski diragukan Lesti memang miliki kecantikannya tersendiri Nggak bisa dibanding bandingkan
Mungkin Ini Penyebab Gigi Si Manja Belum Tumbuh Jangan Biarkan Kalau Masuk 18 Bulan Masih Tak Tumbuh

Mungkin Ini Penyebab Gigi Si Manja Belum Tumbuh Jangan Biarkan Kalau Masuk 18 Bulan Masih Tak Tumbuh

papar berkaitan - pada 21/12/2020 - jumlah : 331 hits
Secara normalnya gigi pertama bayi akan mula tumbuh ketika usianya masuk 6 bulan Gigi pertama biasanya akan tumbuh di tengah bahagian bawah gigi lain akan tumbuh mengikut perkembangan usia mereka Tapi macam mana pula kalau dah masuk 9 bulan...
Makan Steamboat Dapat Henna Free

15 Kafe Di Johor Bahru Instagrammble Muslim Friendly

Suspek Buruan Kes Samun Toreh Dicekup

A Botched Shot

Sarawak And Malaysia Can T Afford Escalating O G Disputes

Antara Projek Pungguk Rindu Bulan Tilapia M Sia Pro Hamas

Worldcoin Dan Ai

Sampul Duit Raya Menghargai Tradisi Dan Budaya


echo '';
Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Lara Kasih Slot Samarinda TV3

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 2 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Dhia Kasyrani Slot Akasia TV3


Enjoy The Rhythm Of Life A Nature Inspired Residence In Hefei China

Hopes Of The Chinese For Pn

Mara Beli Hartanah Terlebih Nilai Di Uk Australia Meskipun Ditolak Mof

Ikut Sop Tampal Lubang Jalan Dalam Tempoh 24 Jam Kkr Seru Syarikat Konsesi

Goatbet678

Olahraga Terbaik Untuk Penderita Diabetes Tipe 2