Diluar Dugaan Hasil Rapid Test 300 Warga Jabar Positif Corona Kota Sukabumi Terbanyak


Gubernur Jabar Ridwan Kamil mengatakan lonjakan jumlah warga yang positif terpapar virus corona Covid-19 terjadi di Kota Sukabumi.
Melalui rapid test atau tes masif yang dilakukan sepekan lalu, ditemukan bahwa jumlah warga yang positif di Jawa Barat bertambah menjadi 300 orang.
Gubernur yang akrab disapa Emil ini mengatakan sekitar 300 orang yang terjangkit virus corona, terbanyak di Kota Sukabumi.
Mereka akan menjalani tes kembali melalui tes swab atau PCR untuk memastikan keakuratan hasil tes masif tersebut.
Lonjakan orang yang terdeteksi positif melalui rapid test ini, katanya, berada dalam sebuah kecamatan di Kota Sukabumi.
“Hasil positif rapid test paling besar ini ada di luar dugaan, di Kota Sukabumi. Ini terjadi paling besar di seluruh kabupaten dan kota di Jabar,” kata gubernur yang akrab disapa Emil ini di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Senin (30/3/2020).
Emil mengatakan belum bisa melaporkan jumlah tambahan positif Covid-19 ini kepada pemerintah pusat.
Pihaknya baru akan melaporkan hasilnya setelah 300-an orang ini menjalani tes swab yang lebih akurat.
Sampai Senin (30/3/2020) siang di Jabar, katanya, baru tercatat 149 pasien positif corona, 660 pasien dalam pengawasan (PDP), dan 5.293 orang dalam pemantauan (ODP).
Emil pun tidak menyangka lonjakan jumlah kasus positif akan muncul di Kota Sukabumi, bukannya di Bogor, Depok, atau Bekasi, yang selama ini berdekatan dengan Jakarta sebagai episentrum penyebaran virus corona.
“Kami sudah melakukan rapid test di 27 kabupaten dan kota di Jabar, kepada 22 ribu orang.
Dilakukan di fasilitas kesehatan, door to door, dan drive thru. Dengan tes ini jadi lebih jelas peta persebarannya, ternyata muncul banyak di Kota Sukabumi,” ujarnya.
Emil mengatakan sudah menginstruksikan kepada Wali Kota Sukabumi untuk melakukan karantina wilayah parsial terhadap satu kecamatan, desa, atau kawasan, yang mengalami lenjakan jumlah pasien terdeteksi positif virus corona tersebut.
“Wali Kota Sukabumi sudah kami perintahkan melakukan tindakan-tindakan, sambil menungu tes kedua ini.
Kota Sukabumi akan menjadi daerah pertama di Jabar yang melakukan karantina wilayah parsial terhadap satu kecamatan,” katanya.
Emil mengatakan belum bisa membeberkan nama kecamatan yang akan dikarantina parsial tersebut juga belum bisa memberi tahu mengenai penyebab penyebaran virus corona di kawasan tersebut.
Sumber: tribunnews.com


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://islamidia.com/diluar-dugaan-hasil-rapid-test-300-warga-jabar-positif-corona-kota-sukabumi-terbanyak/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Rapid Test Di Jawa Barat Dari 22 000 Warga 300 Terindikasi Positif Corona

Rapid Test Di Jawa Barat Dari 22 000 Warga 300 Terindikasi Positif Corona

papar berkaitan - pada 31/3/2020 - jumlah : 184 hits
Total pemeriksaan dengan sistem rapid test itu dilakukan terhadap 22 000 warga di Jawa Barat Dilakukan secara door to door dan drive thru Hasilnya ada 300 orang yang dinyatakan positif terpapar virus corona
Rk Hasil Rapid Test 226 Jemaat Gereja Bethel Di Bandung Positif Corona

Rk Hasil Rapid Test 226 Jemaat Gereja Bethel Di Bandung Positif Corona

papar berkaitan - pada 4/4/2020 - jumlah : 261 hits
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengatakan 677 warga menunjukkan positif virus Corona dalam rapid test Sebanyak 226 di antaranya merupakan jemaat Gereja Bethel di Bandung Yang mengagetkan kedua dari 15 ribu itu 677 positif di Kota Bandung ...
Ribuan Warga Kota Bandung Akan Rapid Test Corona Di Gbla Dengan Sistem Drive Thru

Ribuan Warga Kota Bandung Akan Rapid Test Corona Di Gbla Dengan Sistem Drive Thru

papar berkaitan - pada 2/4/2020 - jumlah : 137 hits
Pemerintah Kota Bandung berencana melakukan rapid test virus corona tahap dua di Stadion Gelora Bandung Lautan Api pada Kamis Ribuan test kit akan digunakan dengan sistem drive thru untuk warga kategori B dan C
1 443 Warga Depok Jalani Rapid Test 40 Positif Virus Corona

1 443 Warga Depok Jalani Rapid Test 40 Positif Virus Corona

papar berkaitan - pada 1/4/2020 - jumlah : 209 hits
Kendati demikian hasil dari 40 orang itu belum terkonfirmasi sehingga akan ditindaklanjuti dengan pemeriksaan swab PCR Dari hasil swab ini akan dapat dipastikan hasil sesungguhnya
Dinkes Jakbar Dapatkan 3 Orang Positif Suspect Corona Saat Rapid Test

Dinkes Jakbar Dapatkan 3 Orang Positif Suspect Corona Saat Rapid Test

papar berkaitan - pada 27/3/2020 - jumlah : 141 hits
Ketiga orang yang suspect Corona diisolasi ke Wisma Atlet Kemayoran kata Wali Kota Jakarta Barat Rustam Effendi
300 Polisi Di Sukabumi Positif Virus Corona Covid 19 Kapolri Langsung Bertindak

300 Polisi Di Sukabumi Positif Virus Corona Covid 19 Kapolri Langsung Bertindak

papar berkaitan - pada 2/4/2020 - jumlah : 179 hits
Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigjen Argo Yuwono membenarkan sebanyak 300 siswa Sekolah Pembentukan Perwira Lemdikpol Polri di Kota Sukabumi positif Covid 19 usai menjalani rapid test Sesuai perintah bapak kapolri te...
Hasil Rapid Test Negatif Belum Tentu Kebal Corona

Hasil Rapid Test Negatif Belum Tentu Kebal Corona

papar berkaitan - pada 27/3/2020 - jumlah : 159 hits
Beberapa kasus negatif corona sebenarnya adalah kasus yang sudah terinfeksi Tetapi masih kurang dari tujuh hari sehingga antibodi orang tersebut belum terbentuk
Office Boy Dekat Ruang Ketua Dpr Positif Corona Rapid Test Langsung Digelar

Office Boy Dekat Ruang Ketua Dpr Positif Corona Rapid Test Langsung Digelar

papar berkaitan - pada 4/4/2020 - jumlah : 136 hits
Selain itu Indra juga membenarkan soal wafatnya pegawai sekretariat Fraksi Partai NasDem beberapa hari kemarin yang diduga bergejala Covid 19
Hasil Rapid Test Dokter Abn Nasdem Positif Covid 19 Meski Tanpa Gejala

Hasil Rapid Test Dokter Abn Nasdem Positif Covid 19 Meski Tanpa Gejala

papar berkaitan - pada 2/4/2020 - jumlah : 171 hits
Ketua DPP NasDem Bidang Media dan Komunikasi Publik Charles Meikyansah mengatakan hasil rapid test terhadap para peserta negatif corona Namun dr A justru mendapatkan hasil positif corona
Ringgit Closes Higher As Us Dollar Index Declines

Special Zones Can Help Johor Surpass Other States Economically Says Pm

Melaka Signs Tourism Advertising Deal With Chinese Media Company

Anak Batuk Lama Sangat Jangan Biarkan Kesan Pada Anak Ni Mak Ayah Kena Tahu

Ultimate Guide To Ghibli Park

Boycott Gone Sour Malays Returning To Mcdonald S Insulted And Called Dogs Pigs By Fellow Malays

Transformation From The Top Down Hajiji S Exemplary Leadership In Sabah

Tips For Achieving Your Saving Goals



Info Dan Sinopsis Filem J2 J Retribution J2 J Retribusi Filem Malaysia 2021 Di Netflix Sekuel J Revolusi

Info Sinopsis Kutipan Sheriff Narko Integriti Filem Malaysia 2024

Info Dan Sinopsis Dough Doh Filem Malaysia 2023 Lakonan Syafiq Kyle Kini Di Netflix

Info Dan Sinopsis The Djinn s Curse Khong Khaek Filem Seram Thailand 2023 Kini Di Netflix Malaysia

10 Filem Seram Thailand Berhantu Terbaru Mesti Tonton Juga Tersedia Online


Adab Apabila Menghadiri Majlis Kenduri Kahwin

Menjadi Kesalahan Dan Teladan Buruk Jika Kerajaan Tidak Akur Dekree Ydpa

Bicara Profesional Pengarah Pendidikan Negeri Johor Bersama Pengetua Sekolah Negeri Johor 2024

Beyond The Pew The Bridal Heart Guides Your Daily Walk With Christ

Wanita Cedera Diragut Ketika Menunggang Motosikal

Kes Lelaki Israel 10 Ditahan Semula Bawah Sosma