Manfaat Buah Leci Bagi Kecantikan Dan Kesehatan


Manfaat Buah Leci Bagi kecantikan Dan Kesehatan
10 manfaat buah Leci
Buah dari dataran China ini memang sudah terkenal enak, para ahli pun sudah banyak yang meneliti kandungan apa saja yang ada pada buah leci.menurut penelitian buah leci banyak mengandung nutrisi yang di perlukan tubuh seperti, serat, natrium, Vitamin B6, kalium, magnesium, vitamin C dan folat yang tinggi.
Berkat kandungan nutrisi tersebut, buah leci sangat berkhasiat bagi kecantikan dan kesehatan.Nih, di bawah ini 10 manfaat buat leci yang manis ini akan di uraikan..

1. Penuaan Dini
Dengan bertambah nya usia kita, seringkali muncul garis halus pada wajah atau kerut di wajah yang menandakan awal penuaan dini.hal tersebut dipengaruhi oleh, udara yang panas, debu, terpapar sinar matahari sehingga kulit jadi kusam. Nah untuk mengatasinya penuaan dini adalah dengan mengkonsumsi buah leci.Buah ini dapat di gunakan sebagai masker, kandungan anti oksidannya membantu memperbaiki sel kulit yang rusak dan mati lalu di gantikan dengan yang baru

2.Mengatasi kulit yang terbakar sinar matahari
Terutama bagi kita yang lebih banyak melakukan aktivitas di luar ruangan, dan terus menerus terpapar sinar matahari sehingga kulit menjadi kemerahan lalu kulit menjadi kering dan iritasi
Cara mengatasi kulit yang terbakar sinar matahari adalah.. pertama dengan mengoleskan sunblok pada kulit kita sebagai pertahan dari luar.namun apabila sudah terlanjur terbakar, gunakanlah buah leci dengan minyak zaitun sebagai masker. masker ini akan mengurangi peradangan, dan mengembalikan kecerahan kulit kita.

3.NOda di wajah tersamarkan
noda di wajah seperti bekas jerawat, bekas luka, atau karena flek sering kali menggangu penampilan kita..untuk membantu menyamarkannya pakailah buah leci. caranya : oles kan buah leci pada kulit bernoda, diamkan 20 menit, lalu bilas sampai bersih. lakukan secara rutin.

4. Kulit Cerah
buat leci banyak mengandung vitamin terutama vitamin C, karena itulah buah leci baik di gunakan sebagai masker wajah dan mengembalikan kecerahan kulit wajah kita.




5.Merangsang Tumbuh Rambut
siapa sih yang tidak senang punya rambut sehat dan kuat?ini lah salah satu kegunaan buah leci,kandungan tembaga dalam buah leci merangsang pertumbuhan rambut dan mengganti rambut yang rusak karena polusi menjadi rambut yang sehat. anda dapat mengaplikasikannya
bersama dengan lidah buaya sebagai masker rambut

6.mencegah kanker
Kandungan zat Flavonoid dalam buah leci mencegah dan membunuh sel kanker yang akan tumbuh. jadi mengkonsumsi buat leci saat proses penyembuhan kanker atau saat kemoterapi sangat membantu proses penyembuhan lebih singkat.

7. meningkatkan sistem imun tubuh
menurut penelitian para ahli, tubuh manusia tidak dapat memproduksi dengan sendiri vitamin, jadi sangat diperlukan supaya manusia banyak mengkonsumsi makan yang bervitamin seperti buah dan dalam hal ini buah leci kandungan vitamin C nya sangat tinggi. dengan tercukupinya kebutuhan vitamin dalam tubuh makan daya tahan tubuh kita akan terjaga dengan baik.

8.Sehat bagi organ penting dalam tubuh
Kandungan polifenol dalam buah leci membantu jantung dan pembuluh darah bekerja secara optimaldan terjaga kesehatannya, sehingga tekanan drah menjadi stabil yang dapat menghindarkan kita dari serangan stroke

9. Metabolisme tubuh lancar
Buah leci yang mengandung vitamin B kompleks dan beta karaoten yang melancarkan metabolisme tubuh, yang membuat kinerja hati mampu mengeluarkan racun didalam tubuh.

10. Baik untuk Kesehatan Tulang
Seringkali karena kesibukan orang lupa akan kondisi kesehatan tulangnya, kurang olah raga dan kebiasaan makan yang salah dapat meningkatkan resiko osteoporosis.Buah leci adalah buah yang kaya akan tembaga, magnesium, dan fosfor membantu menjaga kepadatan tulang kita.

Nah setelah mengetahui manfaat buah Leci, yuk konsumsi buah leci lebih banyak lagi..LS




Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://www.bacaklaromuzda.com/2019/01/manfaat-buah-leci-bagi-kecantikan-dan.html

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Manfaat Dan Khasiat Sarang Burung Walet Bagi Kesehatan

Manfaat Dan Khasiat Sarang Burung Walet Bagi Kesehatan

papar berkaitan - pada 12/1/2019 - jumlah : 590 hits
informasitips com Dunia pengobatan tradisional meyakini bahwa sarang burung walet memiliki banyak manfaat dan khasiat bagi kesehatan manusia Keyakinan akan besarnya manfaat dan khasiat sarang burung walet diperkuat oleh fakta tingginya nila...
Luar Biasa Susu Beruang Memiliki 10 Manfaat Bagi Pertumbuhan Dan Kesehatan

Luar Biasa Susu Beruang Memiliki 10 Manfaat Bagi Pertumbuhan Dan Kesehatan

papar berkaitan - pada 16/1/2019 - jumlah : 831 hits
Apakah itu Susu Beruang Apakah susu beruang adalah susu dari beruang Tidak ini adalah susu dari sapi tetapi melalui proses sterilisasi yang berkualitas Hanya saja di kemasanan kaleng susu ini ada gambar beruangnya Susu beruang adalah susu s...
Manfaat Susu Untuk Kecantikan Rileks Media

Manfaat Susu Untuk Kecantikan Rileks Media

papar berkaitan - pada 13/1/2019 - jumlah : 290 hits
Susu adalah salah satu sumber nutrisi paling lengkap untuk kesehatan manusia Segelas susu mengandung kalsium zat besi kalium vitamin A D B6 B12 dan protein Semua zat yang terkandung dalam susu sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh kita Su...
Epson Memperkenalkan Dua Buah Projektor 3lcd Baru Dengan Nilai Kecerahan 12000 Dan 20000 Lumens

Epson Memperkenalkan Dua Buah Projektor 3lcd Baru Dengan Nilai Kecerahan 12000 Dan 20000 Lumens

papar berkaitan - pada 9/1/2019 - jumlah : 183 hits
Epson ialah syarikat teknologi dari Jepun yang cukup terkenal untuk peranti peranti seperti mesin pencetak dan juga projektor yang boleh digunakan oleh pelbagai jenis pengguna termasuklah mereka di rumah pejabat dan juga lokasi lokasi yang ...
Panduan Pilih Suplemen Vitamin C Terbaik Untuk Pesakit Buah Pinggang Kronik Dialisis

Panduan Pilih Suplemen Vitamin C Terbaik Untuk Pesakit Buah Pinggang Kronik Dialisis

papar berkaitan - pada 8/1/2019 - jumlah : 526 hits
Panduan Pilih Suplemen Vitamin C Terbaik Untuk Pesakit Buah Pinggang Kronik Dialisis Ada satu hari pada akhir tahun 2018 seorang pesakit buah pinggang yang menjalani dialisis di sini minta pandangan tentang suplemen vitamin c Sebabnya pesak...
Buah Parijoto Warisan Sunan Muria Yang Dipercaya Bisa Atasi Masalah Sulit Hamil

Buah Parijoto Warisan Sunan Muria Yang Dipercaya Bisa Atasi Masalah Sulit Hamil

papar berkaitan - pada 7/1/2019 - jumlah : 406 hits
Pernahkah Anda mendengar tentang khasiat buah parijoto Buah parijoto banyak ditemukan di area gunung Muria Kudus Jawa Tengah Buah parijoto populer di kalangan masyarakat Kudus karena dipercaya dapat meningkatkan kesuburan hormonal pada wani...
Beauty Xtra Produk Terbaik Untuk Kecantikan Luaran Dalaman

Beauty Xtra Produk Terbaik Untuk Kecantikan Luaran Dalaman

papar berkaitan - pada 19/1/2019 - jumlah : 360 hits
Beauty Xtra Produk Terbaik Untuk Kecantikan Luaran Dalaman Salam Ada tak baca entry uzu berkenaan short gateway uzu dan rerakan blogger lain ke The Pearl Kuala Lumpur Kalau belm baca boleh baca Hehehee bagi yang tak tau lagi uzu menginap di...
4 Produk Kecantikan Beautyxtra By Ehl Mesti Cuba

4 Produk Kecantikan Beautyxtra By Ehl Mesti Cuba

papar berkaitan - pada 19/1/2019 - jumlah : 551 hits
Hello there Bukan senang nak cantik tapi mudah je nak cantik Macam familiar je ayat ni kan Well siapa tak suka sesuatu indehh termasuklah rupa paras Lagi bagus cantik luar cantik dalaman Oh ya BBL nak share dengan anda tentang EMPAT produk ...
Pati Sembunyi Di Tangki Air Bawah Katil Elak Dicekup

Wifi Upgrades For Smarter Homes Boosting Connectivity And Security

Di Bulan Mulia Ini Jom Bantu Anak Anak Yatim Mendaptkan Pendidikan Terbaik Untuk Masa Depan Mereka

Pkr Rep Lodges Report Against Najib S Facebook Admin

Labour Group Urges Govt To Intervene In Suhakam S Salary Increment Woes

Welcome 2025 Nak Tenang

Jangan Semakkan Kepala Dengan Perkara Dan Barang Yang Tidak Perlu

Car Solid Perfume Fragrance


echo '';
Biodata Azqa Aziz Pelakon Drama Berepisod Curang Tanpa Niat Astro Ria Gandingan Evertts Gomes Peserta Hero Dewi Remaja 2023

Biodata Usahawan Inspirasi Siapa Ezwan Zain Owner Kueh Cafe

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 8 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 7 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Antara Dua Syurga Slot Lestary TV3


Setiausaha Politik Perdana Menteri Pertikaikan Surat Pengesahan Titah Addendum Dari Istana Pahang

Pereka Fesyen Datuk Seri Vida Cedera Dipukul Jurugambar Hutang Didakwa Jadi Punca

Mana Lagi Melaka Lerr

Popiah Big Mac

Is The Aurora Borealis Really That Mind Blowing Or Is It Just Your Cellphone Photos

Hiburan Penyewa Yang Bayar Ansuran Pinjaman Sejak 2019 Farid Kamil Tak Tahu Rumah Bakal Dilelong