Kisah Pria Tua Sembuh Dari Corona Tapi Tak Dijemput Anak Hingga Meninggal


Keluarga adalah hal yang paling berharga, terutama kedua orangtua kita. Mereka yang telah membesarkan kita dari kecil.
Jadi sudah selayaknya kita menggantikan tugas mereka untuk merawat saat mereka sudah tua nanti.
Hal itu memang tidak mudah dilakukan, terutama jika kamu sendiri sudah sibuk dengan pekerjaan atau keluargamu sendiri. Tapi hal mana yang kamu lebih prioritaskan?
Seperti dikutip dari World of Buzz, kejadian yang sangat memilukan terjadi di sebuah rumah sakit Malaysia.
Akun Facebook bernama Che Suriani Che Saufi adalah orang yang membagikan kisah sedih tersebut.
Postingannya itu menceritakan kisah seorang kakek yang sudah berhasil sembuh dari infeksi COVID-19 dan diperbolehkan pulang ke rumahnya.
Kakek tersebut sudah melakukan tes swab untuk memastikan bahwa dirinya memang sudah bersih dari COVID-19.
Setelah hasil tes terakhirnya itu negatif, maka pihak rumah sakit langsung menghubungi keluarga dari kakek tersebut untuk menjemputnya pulang.
Biasanya seorang anak yang menerima kabar itu pastinya akan merasa sangat senang dan segera menjemput orangtuanya untuk pulang ke rumah. Namun tidak demikian dengan anak dari kakek tersebut.
Che Suriani mengatakan bahwa setelah dihubungi, tidak ada satupun putra dari sang kakek yang bersedia membawanya pulang.
Putra yang pertama dihubungi mengatakan kepada pihak rumah sakit bahwa dirinya tidak bisa membawa orangtuanya pulang karena harus bekerja.
Lalu pihak rumah sakit kembali menghubungi putra keduanya. Saat dihubungi, sang istri dari putranya tersebut yang mengangkatnya dan mengatakan bahwa suaminya sedang sibuk tarawih.
Namun saat pihak rumah sakit kembali lagi mencoba menghubungi putra dari sang kakek, jaringannya tersebut sibuk sehingga tidak dapat dihubungi.
Selama dua hari sang kakek hanya terbaring di rumah sakit tanpa ada satupun keluarganya yang menjemput.
Melihat hal tersebut, pihak rumah sakit lalu mencoba menghubungi kembali anak-anak dari sang kakek yang tidak disebutkan namanya itu.
Tapi respon dari kedua putranya masih sama. Lalu situasi menjadi semakin buruk, bahkan pihak rumah sakit sampai mengancam untuk memanggil polisi, tetapi tetap tidak berhasil.
Saat hari mulai sore, kejadian tak terduga yang sangat menyedihkan terjadi. Kakek tersebut meninggal dunia di rumah sakit, tanpa teman ataupun anggota keluarga di sisinya.
Che Suriani tak menjelaskan dalam postingannya penyebab kakek tersebut tiba-tiba saja meninggal padahal sudah sembuh dari Corona.
Dia hanya mengungkapkan setelah mendengar kabar ini, anak-anak dari sang kakek baru bergegas menuju rumah sakit.
Hal itu yang membuat Che Suriani bertanya-tanya, ke mana mereka saat pihak rumah sakit sudah berkali-kali mencoba menghubunginya.
Terakhir, Che Suriani mengingatkan bahwa ini adalah pelajaran bagi semua orang. Selalu berusaha memperlakukan keluargamu dengan baik, jangan sampai kamu nantinya menyesal.

Sumber: detik.com


Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://islamidia.com/kisah-pria-tua-sembuh-dari-corona-tapi-tak-dijemput-anak-hingga-meninggal/

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Kenapa Korban Meninggal Pasien Corona Lebih Banyak Pria Ini 5 Kelemahan Lelaki

Kenapa Korban Meninggal Pasien Corona Lebih Banyak Pria Ini 5 Kelemahan Lelaki

papar berkaitan - pada 28/4/2020 - jumlah : 219 hits
Wabah virus corona atau Covid 19 kian menyebar di seluruh penjuru dunia Tidak heran jika virus corona ini telah ditetapkan sebagai pandemi global Sudah 210 negara dan wilayah terpapar virus corona Ratusan ribu nyawa manusia di dunia melayan...
Dokter Michael Tunda Nikah Hingga Meninggal Karena Corona

Dokter Michael Tunda Nikah Hingga Meninggal Karena Corona

papar berkaitan - pada 27/4/2020 - jumlah : 272 hits
Seorang dokter asal Sulawesi Utara Michael Robert Marampe meninggal dunia diduga akibat terpapar virus corona Sebelum meninggal saat menjalani perawatan di Rumah Sakit Bhayangkara Polri Kramat Jati Michael dikabarkan sempat menjalani perawa...
Dokter Tangani Pasien Corona Meninggal Dunia Di Rs Polri Kramat Jati

Dokter Tangani Pasien Corona Meninggal Dunia Di Rs Polri Kramat Jati

papar berkaitan - pada 26/4/2020 - jumlah : 204 hits
Seorang dokter yang menangani pasien penderita virus corona atau Covid 19 meninggal dunia di Rumah Sakit Bhayangkara Polri Kramat Jati Jakarta Timur
Semua Pasien Positif Corona Di Tana Toraja Dinyatakan Sembuh

Semua Pasien Positif Corona Di Tana Toraja Dinyatakan Sembuh

papar berkaitan - pada 6/5/2020 - jumlah : 244 hits
Satuan Tugas COVID 19 Tana Toraja Sulawesi Selatan mengumumkan pasien 03 asal Kelurahan Bombongan Kecamatan Makale dinyatakan sembuh Pasien itu sebelumnya positif terinfeksi Corona Pasien 03 tersebut dinyatakan sembuh pada Sabtu kemarin Seb...
Berkah Ramadan Sehari 243 Orang Sembuh Dari Corona

Berkah Ramadan Sehari 243 Orang Sembuh Dari Corona

papar berkaitan - pada 6/5/2020 - jumlah : 303 hits
Juru Bicara Pemerintah untuk penanganan COVID 19 Achmad Yurianto mengatakan ada penambahan pasien sembuh dari COVID 19 sebanyak 243 orang Dengan begitu secara total jumlah pasien sembuh secara nasional mencapai 2 197 orang Gugus Tugas Perce...
Corona Tak Kunjung Selesai Pembatasan Sosial Harus Diterapkan Hingga 2022

Corona Tak Kunjung Selesai Pembatasan Sosial Harus Diterapkan Hingga 2022

papar berkaitan - pada 26/4/2020 - jumlah : 200 hits
Apa jalan keluar dari pandemi ini Para ahli dari berbagai disiplin ilmu mengevaluasi berbagai strategi Inlah salah satu langkah Evaluasi ini sulit karena belum diketahui apakah SARS Cov 2 yang menyebabkan COVID 19 sama dengan virus Corona p...
Yuli Ibu Miskin Yang Tak Makan 2 Hari Saat Wabah Corona Meninggal Dunia

Yuli Ibu Miskin Yang Tak Makan 2 Hari Saat Wabah Corona Meninggal Dunia

papar berkaitan - pada 21/4/2020 - jumlah : 319 hits
Kisah Yuli Nur Amelia ibu miskin warga Kelurahan Lontarbaru Kecamatan Serang Kota Serang Banten yang dua hari tak makan viral di media sosial Dia pun menjadi sorotan pemberitaan media massa Kabar baru kembali datang dari Yuli Namun lagi lag...
Pasien Corona Kabur Dari Rs Izin Ke Toilet Ternyata Pulang Lalu Meninggal Dunia Ratusan Orang Berkontak

Pasien Corona Kabur Dari Rs Izin Ke Toilet Ternyata Pulang Lalu Meninggal Dunia Ratusan Orang Berkontak

papar berkaitan - pada 26/4/2020 - jumlah : 308 hits
Seorang Pasien Corona kabur dari rumah sakit dan pulang ke rumahnya Tindakan pasien virus Corona itu membuat ratusan orang terkena dampaknya Pasien virus Corona itu awalnya berstatus pasien dalam pengawasan Namun setelah ia meninggal dunia ...
Makan Steamboat Dapat Henna Free

15 Kafe Di Johor Bahru Instagrammble Muslim Friendly

Sarawak And Malaysia Can T Afford Escalating O G Disputes

Antara Projek Pungguk Rindu Bulan Tilapia M Sia Pro Hamas

Isu Calon Perdana Menteri Kembali Menjadi Tegang Di Kalangan Pemimpin Pn

Isu Papan Tanda Aneh Dan Pelik Menteri Wilayah Masih Diam

Worldcoin Dan Ai

Coffee Is For Closers The Motivational Phrase From Quot Glengarry Glen Ross


echo '';
Memahami Fasa Renjatan Elektrik Yang Selamat dan Berbahaya Untuk Manusia

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Lara Kasih Slot Samarinda TV3

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 2 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 1 Gegar Vaganza 2024 Musim 11


E Book Pertama Saya

Resipi Ayam Gepuk

Orbit Labels The Parent S Choice For Safe And Sanitary Feeding

Samun Barang Kemas Dianggar Seberat 4 1 Kilogram Bernilai Rm1 54 Juta Sekumpulan Penjenayah Diburu

Kes Bunuh Pelajar Vokasional Warden Temui Mangsa Tak Sedarkan Diri

Elak Kenyataan Merugikan Kerajaan Perpaduan Pemuda Umno Wp