Contoh Gambar Kebaya Modern Untuk Seragam Keluarga
Seragam keluarga termasuk salah satu cara menunjukkan sisi keharmonisan. Untuk membuat seragam keluarga itu sendiri, pastikan anda memperhatikan bahannya. Dalam hal ini, anda bisa memilih bahan kebaya modern. Hal ini dikarenakan penggunaan kebaya modern tak hanya bisa menunjukkan sisi keharmonisan keluarga saja, melainkan juga update mengenai gaya berbusana. Anda dan keluarga pun akan terkesan kekinian. Langsung saja, berikut kami bagikan contoh gambar kebaya modern untuk seragam keluarga.
Kebaya Modern Untuk Seragam Keluarga
Ada banyak pilihan model kebaya modern yang bisa anda gunakan sebagai seragam keluarga, salah satunya kebaya brokat batik. Baik busana kebaya maupun batik, keduanya sama-sama termasuk budaya warisan bangsa. Tiap busana tersebut mempunyai keindahan tersendiri. Apabila anda memadukannya, anda bisa menciptakan seragam keluarga dengan model kebaya kombinasi batik yang modern, mewah, dan elegan. Tak lupa kesan simpel juga terlihat dari kombinasi tersebut.
Perlu untuk anda ketahui, perpaduan antara model kebaya dengan baju batik pada dasarnya memadukan kain kebaya sebagai atasan dengan bahan batik untuk bawahannya. Dengan membuat seragam keluarga menggunakan baju kebaya kombinasi batik, anda dan anggota keluarga anda akan semakin cantik menawan. Baju model kebaya kombinasi batik modern ini sesuai digunakan untuk acara pernikahan maupun acara formal lainnya.
Selain itu, anda juga bisa memodifikasi bawahan kebaya dengan menggunakan model rok belah. Model kebaya dengan bawahan model rok belah dari batik memang sudah umum digunakan ketika kondangan atau resepsi pernikahan. Akan tetapi, jika dirasa kurang sopan, anda bisa memodifikasinya lagi. Anda bisa memilih model seragam kebaya pernikahan dengan gaun kebaya muslimah. Untuk model ini, jangan lupa mengenakan kerudung dengan warna yang senada dengan kebaya yang anda pakai.
Terlebih lagi, mayoritas masyarakat Indonesia memang beragama Islam. Dengan begitu, busana segaram keluarga berupa kebaya muslimah modern terbaru sangat disarankan. Mengenai desain busana kebaya pun, anda bisa memilihnya sesuai dengan kebutuhan anda. Pilihan warna lain yang bisa anda jadikan referensi ialah warna gold. Hal ini dikarenakan model kebaya keluarga akan semakin terlihat bagus jika berwarna gold. Penampilan anda dan keluarga yang tampak elegan bisa jadi menginspirasi orang lain.
Perlu dipahami, tak semua orang suka model kebaya untuk seragam keluarga yang ribet dan glamour. Ada sebagian wanita yang berpendapat bahwa baju kebaya untuk seragam keluarga yang indah ialah baju kebaya muslimah simpel. Walau simple, akan tetapi jika dibuat dengan model yang sesuai dan warna yang pas, maka bisa menghasilkan model kebaya seragam keluarga yang elegan dan mewah. Dengan begitu, penampilan anda dan keluarga akan terlihat memukau tanpa perlu merasa ribet dan kaku.
Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :
http://meenikah.com/contoh-gambar-kebaya-modern-untuk-seragam-keluarga