Sejarah Alessandro Volta Penemu Baterai


Berikut adalah sejarah tentang penemuan baterai oleh Alessandro Volta

Di dalam kehidupan kita yang sekarang ini tak lepas dari benda yang namanya baterai. Baterai mengubah energi kimia menjadi energi listrik dan digunakan untuk memberi tenaga pada berbagai perangkat elektronik. Berbagai macam perangkat seperti ponsel, laptop, tablet, pemutar musik dan lainnya, mengandalkan baterai sebagai sumber energi. Meski demikian, mungkin ada di antara kamu yang belum tahu bagaimana baterai ini bisa ditemukan. Berikut sejarah baterai dan penemunya, seperti dilansir jadiBerita dari berbagai sumber

Baterai awalnya ditemukan oleh seorang ilmuwan bernama Alessandro Volta. Dia menemukan baterai pada tahun 1800. Volta juga membuat penemuan penting lain dalam bidang pneumatik, serta meteorologi dan elektrostatika
Alessandro Volta Alessandro Volta lahir di Como, Italia, pada tanggal 8 Februari 1745. Keluarga Alessandro Volta adalah termasuk keluarga berada, ayahnya adalah seorang bangsawan yang cukup disegani dikota tersebut. Keluarga mereka sangat menjunjung tinggi pendidikan dan ilmu pengetahuan. Tak pelak lagi, lingkungan inilah yang membentuk Volta hingga sangat cinta dengan ilmu pengetahuan khususnya fisika

Ketika kecil Alessandro Volta, bukanlah anak yang menonjol. Ia bahkan sangat ketinggalan dibanding teman-teman seusianya, seperti keterlambatan bicara hingga usia 4 tahun. Padahal umumnya anak sudah pandai bicara ketika berusia 2 tahun. Namun hal itu tak membuat sang ibu bersedih. Ibu Volta terus memompa semangat anaknya agar bisa mengikuti perkembangan layaknya anak seusianya

Perkembangan Alessandro Volta baru menunjukkan kemajuan ketika usianya menginjak 7 tahun yaitu ketika ia baru saja kehilangan ayah tercinta untuk selama-lamanya. Prestasi Volta disekolah juga menunjukkan kemajuan pesat. Hal yang membuatnya tertarik adalah ilmu fisika. Ketika ia berusia 14 tahun, Volta sudah memantabkan dirinya berkiprah di ilmu fisika terutama segala hal yang berhubungan dengan listrik

Saat usianya 29 tahun, Volta melamar menjadi guru fisika disebuah SMA di Como hingga ia dinobatkan sebgai kepala sekolah di SMA tersebut. Di sela-sela kesibukannya mengajar, Alessandro Volta juga tetap bereksperimen yang membuahkan penemun pertamanya tentang Electrophorus yaitu sebuah alat yang menghasilkan listrik statis

Alessandro Volta kemudian tenggelam dengan eksperimen-eksperimen selanjutnya yaitu mempelajari atmosfer listrik statis dengan membakar bunga api. Pada usia 32 tahun tepatnya tahun 1777 gelar profesor fisika dari University of Pavia berhasil didapatkannya. Di university itulah kelak ia berkenalan dengan seseorang yang membuatnya menjadi penemu baterai. Adalah Luigi Galvani yang juga seorang fisikawan teman Alessandro Volta yang mengilhami Volta membuat penemuan baterai
Luigi Galvani Pada tahun 1786, Luigi Galvani melakukan eksperimen yang tak sengaja yaitu mengikat kaki katak mati dengan kait tembaga dan tak sengaja menyentuh besi hingga membuat kaki katak tersebut berdenyut. Waktu itu Galvani mengira bahwa itu adalah gerakan listrik di sekitarnya seperti kilat dan Galvani menyimpulkan bahwa kaki katak mengandung listrik. Namun Volta yang juga mengetahui eksperimen itu membantah bahwa tak mungkin daging atau kaki katak mengandung listrik. Listrik yang membuat kaki katak berdenyut itu berasal dari perbedaan tegangan antara tembaga yang mengikat kaki dengan besi yang secara tak sengaja tersentuh kaki katak

Perbedaan pendapat tersebut membuat hubungan Volta dan Galvani menjadi tegang. Ada dua kubu disini yang saling menjtuhkan yaitu kubu Volta dan kubu Galvani. Alessandro Volta kemudian melakukan penelitian lebih lanjut untuk membuktikan teorinya

Selama 8 tahun Alessandro Volta melakukan penelitian itu, hingga ia mendapat kesimpulan bahwa listrik itu berasal dari logam bukan daging atau kaki katak yang telah mati. Efek ini muncul akibat dua logam tak sejenis yaitu besi dan tembaga dari pisau bedah Galvani waktu itu

Volta pun kemudian membuat Baterai Volta (Voltac Pile) yang terbuat dari tembaga dan seng yang dicelupkan ke air garam dan dihubungkan tanpa bersinggungan. Para ilmuwan kemudian melakukan penyempurnaan baterai volta ini. Hal ini sekaligus membuktikan bahwa teori Alessandro Volta lah yang benar dan sekaligus menjatuhkan teori Galvani. Nama Alessandro Volta kemudian tercatat sebagai seorang penemu baterai dimana satuan tegangan listrik memakai namanya yaitu Volt
Alessandro Volta dan baterai ciptaannya (Techstory) Setelah banyak bekerja dan menemukan berbagai penemuan penting, Alessandro Volta mengumumkan pensiun dirinya dari keilmuan pada tahun 1819. Volta tetap tinggal di kampung kelahirannya yaitu Camnago, Como, Italia. Delapan tahun setelah menyatakan pensiun, Alessandro Volta meninggal dunia tepatnya pada tanggal 5 Maret 1827 di kota yang sama ketika ia dilahirkan. Jasa Alessandro Volta dalam menciptakan baterai membuat dunia sangat berhutang budi pada beliau. Apa jadinya dunia ini jika tak diketemukan baterai

Baca juga : Sejarah Michael Faraday Sang Penemu Listrik
Dekat Danau Como berdiri Olmo Villa, yang rumah Voltian Foundation, sebuah organisasi yang mempromosikan kegiatan ilmiah. Volta dilakukan studi eksperimental dan membuat penemuan pertama di Como. Atas jasanya, satuan beda potensial listrik dinamakan volt

Sekian dulu artikel kali ini semoga bermanfaat.

Dikutip dari : http://jadiberita.com/92430/mengenal-alessandro-volta-sang-penemu-baterai.html

Artikel ini hanyalah simpanan cache dari url asal penulis yang berkebarangkalian sudah terlalu lama atau sudah dibuang :

https://ambooyat5.blogspot.com/2020/05/sejarah-alessandro-volta-penemu-baterai.html

Kempen Promosi dan Iklan
Kami memerlukan jasa baik anda untuk menyokong kempen pengiklanan dalam website kami. Serba sedikit anda telah membantu kami untuk mengekalkan servis percuma aggregating ini kepada semua.

Anda juga boleh memberikan sumbangan anda kepada kami dengan menghubungi kami di sini
Sejarah Michael Faraday Sang Penemu Listrik

Sejarah Michael Faraday Sang Penemu Listrik

papar berkaitan - pada 9/5/2020 - jumlah : 470 hits
Saat zaman modern seperti sekarang ini listrik sudah menjadi kebutuhan paling penting bagi umat manusia Dengan adanya listrik segala aktifitas yang dilakukan manusia menjadi lebih mudah dan praktis Hanya dengan energi listrik ini kita bisa ...
Sejarah Nikola Tesla Penemu Arus Bolak Balik

Sejarah Nikola Tesla Penemu Arus Bolak Balik

papar berkaitan - pada 3/5/2020 - jumlah : 440 hits
Apakah kamu tahu jenis arus listrik yang dipakai di rumah rumah Dan siapakah penemunya Yah Listrik yang banyak digunakan di rumah rumah saat ini adalah arus bolak balik yang tidak lepas dari penemu arus bolak balik Nikola Tesla Arus bolak b...
Sejarah William Cullen Penemu Kulkas

Sejarah William Cullen Penemu Kulkas

papar berkaitan - pada 2/5/2020 - jumlah : 337 hits
Kulkas atau bisa disebut lemari pendingin merupakan salah satu alat rumah tangga yang banyak digunakan untuk mendinginkan makanan dan minuman karena sangat membantu dalam hal pengawetan makanan dan minuman agar dapat dikonsumsi dalam jangka...
Sejarah Thomas Alva Edison Sang Penemu Lampu Pijar

Sejarah Thomas Alva Edison Sang Penemu Lampu Pijar

papar berkaitan - pada 9/5/2020 - jumlah : 323 hits
Tahukah kamu siapa penemu lampu pijar yang terkenal di dunia Tentu jawabannya adalah Thomas Alva Edison Namun dibalik kesuksesan dari penemuannya ada beberapa kisah yang dapat menginspirasi banyak orang ia bahkan mengalami banyak sekali keg...
Sejarah Al Jazari Penemu Pompa Air

Sejarah Al Jazari Penemu Pompa Air

papar berkaitan - pada 4/5/2020 - jumlah : 480 hits
Apakah kamu tahu siapa penemu pompa air yang biasa digunakan sehari hari Sejarah telah mencatat bahwa pompa air yang biasa kita pakai sehari hari merupakan hasil karya genius seorang insinyur muslim abad ke 12 bernama Al Jazari Sebuah inova...
Sejarah Schuyler Skaats Wheeler Penemu Kipas Angin

Sejarah Schuyler Skaats Wheeler Penemu Kipas Angin

papar berkaitan - pada 11/5/2020 - jumlah : 763 hits
Kipas angin saat ini banyak difungsikan sebagai pendingin dan penyegar udara dan sangat berguna sekali saat cuaca panas Ketika kemarau tiba misalnya kipas angin akan sangat membantu sekali pada saat itu Selain itu kipas angin dapat juga dif...
Bursa Malaysia Catat Sejarah Laksana Agm Secara Maya Pertama Negara

Bursa Malaysia Catat Sejarah Laksana Agm Secara Maya Pertama Negara

papar berkaitan - pada 30/4/2020 - jumlah : 266 hits
KUALA LUMPUR 30 APRIL Bursa Malaysia Bhd mencatat sejarah dalam dunia korporat Malaysia apabila menjadi syarikat pertama di negara ini yang mengadakan mesyuarat agung tahunan secara maya sepenuhnya Pengendali bursa itu melaksanakan AGM ke 4...
14 Potret Sejarah Pernikahan Internasional Dari Masa Ke Masa Ohh Jadi Begini Ya Awalnya

14 Potret Sejarah Pernikahan Internasional Dari Masa Ke Masa Ohh Jadi Begini Ya Awalnya

papar berkaitan - pada 30/4/2020 - jumlah : 232 hits
Ya ampun ternyata bukan hanya ada kencan buta nikah buat tanpa tahu yang mana calonnya juga sempat ngetren Wew
3 Masjid Saksi Sejarah Penyebaran Islam Di Solo

3 Masjid Saksi Sejarah Penyebaran Islam Di Solo

papar berkaitan - pada 1/5/2020 - jumlah : 330 hits
Selain Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat Dan Mangkunegaran sebelumnya juga ada Keraton Pajang Ketiga kerajaan tersebut menjadikan masjid sebagai sarana syiar Islam pada masa itu
How To Plan A Stress Free Family Vacation

Rajab Keutamaan Amalan Tanggal Berapa 2025

Bendung Elemen Politik Perkauman Elak Permusuhan Keganasan

Masya Allah Ribuan Tentera As Masuk Islam Ini Kunci Hamas

Addressing Flaws In Mrt3 S Strategy

Lirik Lagu Rasa Lia Aziz Ft Treehill

Yoursay Will Anything Come Out Of Ayer Keroh Accident Probe

Makan Tengah Hari Di Jeti Nelayan Kesang


echo '';
Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Wanita Milik Kaiden Slot Akasia TV3

Info Dan Sinopsis Drama Berepisod Curang Tanpa Niat Slot Megadrama Astro Ria

5 Insiden Jalan Sesak Yang Berlaku Lebih 24 Jam Durasinya

Senarai Lagu Tugasan Konsert Minggu 6 Gegar Vaganza 2024 Musim 11

Keputusan Markah Peserta Konsert Minggu 5 Gegar Vaganza 2024 Musim 11


Christmas With Tears In 2024

Precious Metal Recycling Malaysia Turning Waste Into Value

Ifa Raziah Dan Roslan Shah Tidak Lagi Bersengketa

Bila Wanita Hilang Malu

Mengenang 20 Tahun Tsunami Aceh Tragedi Harapan Dan Kebangkitan

Pulau Poporang A Hidden Gem Of World War Ii History In Indonesia